Kare Ayam Tahu

Sapta Tyas
Sapta Tyas @Vika123_

Resep sederhana yg ada di dapur

Kare Ayam Tahu

4 orang berencana membuat resep ini

Resep sederhana yg ada di dapur

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1jam
5 orang
  1. 1,2 kgAyam
  2. 2 kotaktahu
  3. Duo bawang
  4. ketumbar & Kunyit bubuk
  5. jahe
  6. laos
  7. kencur
  8. daun salam
  9. daun jeruk
  10. serai
  11. merica
  12. kemiri
  13. optional(cabe2an)😁
  14. Gula Garam
  15. kaldu bubuk
  16. santan

Cara Membuat

1jam
  1. 1

    Potong ayam menjadi bbrp bagian lalu rebus dg daun jeruk,ketumbar,kunyit

  2. 2

    Potong tahu sesuai keinginan lalu goreng set matang atau sesuai keinginan

  3. 3

    Haluskan Duo bawang, jahe,kemiri,cabe,kencur

  4. 4

    Lalu tumis bumbu yg sudah dihaluskan, tambahkan kunyit, ketumbar n merica bubuk beserta daun2an, laos geprek dan serai sampai matang n harum, lalu masukan ayam yg sdh d rebus beserta tahu yg sdh d goreng.. lalu tambahkan Gula Garam n kaldu bubuk. biarkan mendidih n cek rasa. lalu tmbhkan santan n tutup smpai bumbu meresap. terakhir beri taburan bawang merah goreng

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Sapta Tyas
Sapta Tyas @Vika123_
pada

Komentar

Resep Serupa