#4# Cumi asin pedas

Ditha 71
Ditha 71 @dithaputri71
Bandung

Karena doyan cumi, tapi males masak ribet.
Jdi apa aja lah yg ada cemplungin jdi bumbu. 😅

#4# Cumi asin pedas

Karena doyan cumi, tapi males masak ribet.
Jdi apa aja lah yg ada cemplungin jdi bumbu. 😅

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

-+ 30 menit
mungkin 2 org
  1. 15 potong besarCumi
  2. 15 buahCabe rawit setan
  3. 2 buahCabe merah besar
  4. 3 lembarDaun jeruk
  5. 4 buahBawang merah
  6. 3 buahBawang putih
  7. secukupnyaMerica
  8. secukupnyaGula putih
  9. secukupnyaSaos tiram manis

Cara Membuat

-+ 30 menit
  1. 1

    Cuci bersih cumi, rebus sebentar, lalu potong kecil" atau sesuai selera deh, rebusnya jangan lama lama ya.

  2. 2

    Iris bumbu tadi smua lalu d tumis dengan minyak secukupnya, tambahkan air secukupnya, masukan cumi tadi yg udh d potong"

    Cek rasa, lalu siapkan dimakan.

    Simple kan, aku ga kuat laper soalnya.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Ditha 71
Ditha 71 @dithaputri71
pada
Bandung
ingin menjadi seorang istri yang pintar memasak 😁
Lebih banyak

Komentar (5)

Dapoer Mama Anna Rohana
Dapoer Mama Anna Rohana @Rohanacake
Aamiin semoga pinter masak nya ya cantik👍👍👍

Resep Serupa