Bagikan

Bahan-bahan

  1. 300 grUdang
  2. 1 BuahKentang uk Besar
  3. 1 BatangSereh
  4. 1 BuahJeruk Nipis
  5. 1 BuahTomat
  6. 1/4 SdtGaram
  7. 1/2 SdtGula Pasir
  8. 1 SdtKaldu Jamur
  9. Bumbu Halus
  10. 4 BuahCabe Rawit uk Besar
  11. 2 BuahCabe Merah Besar / 8 Buah Cabe Merah Kriting
  12. 2 SiungBawang Putih
  13. 4 BuahBawang Merah

Cara Membuat

  1. 1

    Kupas udang, cuci bersih, kemudian beri perasan jeruk nipis dan diamkan sekitar 10 menit. Kemudian goreng

  2. 2

    Potong kentang berbentuk dadu, cuci bersih dan goreng jangan terlalu kering

  3. 3

    Blender bumbu halus

  4. 4

    Geprek sereh, dan iris-iris tomat

  5. 5

    Panaskan sedikit minyak, tumis bumbu halus. Kemudian masukan irisan tomat dan sereh. Beri sedikit air agar tidak kering, lalu masukan garam, gula, dan kaldu jamur (koreksi rasa)

  6. 6

    Setelah itu masukan udang, aduk sebentar kemudian masukan kentang. Aduk merata, siap dihidangkan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Devana Ferlanda
Devana Ferlanda @devanafe
pada
Jakarta Selatan
Hai, My Name is Devana. just call me Deva. So, as of the start of Aug 2020, Im a full time wife n im so lucky that im able to spend lots of time cooking n baking n creating n trying out new foods n recipes. n the most important things is my husband are loving it!find me on ⬇️Instagram : @devanafe & @haduena
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa