Tumis rebung udang pedas

Lauti Nia
Lauti Nia @cook_13388618

Tinggal di sebuah negeri yg bahan2 makannya mirip dg Indonesia memang menyenangkan.... Termasuk bahan2 utk membuat masakan ini....

Tumis rebung udang pedas

11 orang berencana membuat resep ini

Tinggal di sebuah negeri yg bahan2 makannya mirip dg Indonesia memang menyenangkan.... Termasuk bahan2 utk membuat masakan ini....

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

35 menit
4 porsi
  1. 250 grrebung, cuci bersih, iris tipis2
  2. 250 grudang
  3. 3 buahcabai rawit merah
  4. 2cabai Merah besar
  5. 6 siungbawang merah
  6. 3 siungbawang putih
  7. 1 ruasjahe
  8. 3 butirkemiri
  9. 1 buahtomato besar
  10. Air
  11. 2 sdtGula pasir
  12. 1 sdtgaram
  13. 2 sdtkaldu jamur
  14. Kecap manis
  15. 3 sdmminyak goreng

Cara Membuat

35 menit
  1. 1

    Haluskan cabai rawit merah, cabai Merah besar, bawang merah, bawang putih, jahe, kemiri, tomat

  2. 2

    Panaskan minyak, tumis bumbu halus, masukkan garam, gula. Aduk- aduk- hingga harum

  3. 3

    Masukkan udang, masak hingga agak matang

  4. 4

    Masukkan rebung, aduk-aduk hingga merata

  5. 5

    Tambahkan air secukupnya, masukkan kaldu jamur dan kecap manis.

  6. 6

    Aduk sesekali, biarkan air agak surut, koreksi rasa. Jika dirasa rasa sdh pas, tunggu hingga air agak habis, rebung lunak, matikan api. Tumis siap dihidangkan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Lauti Nia
Lauti Nia @cook_13388618
pada
Senang mencoba resep baru dan berpetualang rasa.
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa