Kwetiau beras sayuran

Gizi Autisme
Gizi Autisme @giziautisme

Kwetiau beras sayuran

4 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

30 menit
1 orang
  1. 100 gramKwetiau beras (merk kaf) yang sudah direbus
  2. 50 grdaging sapi giling
  3. 25 grtauge
  4. 25 grsawi dicincang halus
  5. 25 grbuncis dicincang halus
  6. Bawang putih/bawang bombay (pilih satu saja yang anak tidak alergi)
  7. Garam himalaya
  8. Minyak wijen/minyak kelapa (jika tidak alergi)

Cara Membuat

30 menit
  1. 1

    Tumis bawang putih/ bombay dengan minyak sampai harum

  2. 2

    Masukkan daging giling sampai berubah warna

  3. 3

    Masukkan tauge dan sayuran yang sudah dicincang

  4. 4

    Tambahkan air sedikit

  5. 5

    Masukkan kwetiau rebus, aduk rata

  6. 6

    Terakhir masukkan garam dan minyak wijen (saya skip), koreksi rasa.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Gizi Autisme
Gizi Autisme @giziautisme
pada
masakan yang aman untuk anak autis
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa