Soto Ayam

19 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 jam 30 menit
4-5 porsi
  1. bumbu halus
  2. 7 siungbawang putih
  3. 12 siungbawang merah
  4. 5 butirkemiri sangrai
  5. 2 sdmketumbar sangrai
  6. 1 jarikunyit
  7. bahan cemplung
  8. 2 ruaslengkuas geprek
  9. 2 ruasjahe geprek
  10. 2 batangsereh geprek
  11. 3 lembardaun salam
  12. 3 lembardaun jeruk
  13. bahan
  14. 1/2 kgayam
  15. daun prei
  16. daun seledri
  17. garam
  18. penyedap rasa (saya pakai totole)

Cara Membuat

1 jam 30 menit
  1. 1

    Tumis bumbu halus hingga matang tanak dan wangi

  2. 2

    Setelah matang dan wangi masukan bahan cemplung tumis hingga harum.

  3. 3

    Didihkan air, rebus ayam tapi bumbu cemplung yang ada ditumisan kita pindahkan ke air rebusan ayam.

  4. 4

    Setelah ayam matang masukan bumbu yang sudah kita tumis, biarkan beberapa menit, angkat ayam lalu goreng ato bs langsung di suwir, lalu soto siap di sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Niki
Niki @niki777444
pada
Surabaya

Komentar

Resep Serupa