Bahan-bahan

  1. 500 grudang
  2. 1/2bawang bombay
  3. Jeruk nipis (untuk merendam udang,biar gk amis)
  4. Bumbu halus :
  5. 4 siungbawang putih
  6. 6 siungbawang merah
  7. 6cabe merah keriting
  8. 1 cmjahe
  9. Bahan saos :
  10. 2 sdmsaus tomat
  11. 2 sdmsaus tiram
  12. 2 sdmkecap manis
  13. Bahan tambahan :
  14. Garam, lada bubuk, gula pasir,air dan daun jeruk

Cara Membuat

  1. 1

    Rendam udang dgn jeruk selama 10 menit

  2. 2

    Ulek bumbu halus, boleh pake blender

  3. 3

    Setelah direndam cuci udang sampai bersih, panas kan minyak lalu goreng udang sampai berubah warna

  4. 4

    Tumis bawang bombay sampai sedikit layu, lalu masukkan bumbu halus dan daun jeruk

  5. 5

    Setelah bumbu nya matang masuk kan udang lalu aduk aduk.

  6. 6

    Tambahkan bumbu saos (saos tiram, saos tomat,kecap manis)
    Lalu masuk kan bahan tambahan (garam, gula pasir, lada bubuk)

  7. 7

    Terakhir masuk kan 100 ml air aduk aduk cek rasa, masak selama 5 menit saja ya dan sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Komentar (2)

Reny
Reny @reny210877
Waah seneng banget 😍😍
Sama sama bund 🙏

Ditulis oleh

Reny
Reny @reny210877
pada

Resep Serupa