Mapo tahu ayam cincang

RAVITARAV (Rav's Kitchenette)
RAVITARAV (Rav's Kitchenette) @Ravitarav
East Jakarta,Indonesia

Bingung mau masak apalagi untuk anak2, coba bikin mapo tahu yang tidak pedas ini akhirnya😃

Mapo tahu ayam cincang

78 orang berencana membuat resep ini

Bingung mau masak apalagi untuk anak2, coba bikin mapo tahu yang tidak pedas ini akhirnya😃

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 200 gramdada ayam cincang
  2. 2 baloktahu cina potong dadu
  3. Bahan saus atau bumbu
  4. Secukupnyaminyak untuk menumis
  5. 5 sdmsaus tiram
  6. 2 sdmkecap inggris
  7. 2 sdmkecap manis
  8. 1 sdmminyak wijen
  9. 1 sdtchilli flakes (me skip)
  10. 1 sdtgula palm
  11. 100 mlair putih
  12. Pelengkap
  13. 3 buahcabe keriting potong serong
  14. SecukupnyaIris kasar daun bawang kasar

Cara Membuat

  1. 1

    Rebus tahu/tofu balok cina di air yg sdh mendidih kurang lebih 3menit. Angkat dan tiriskan lalu potong dadu dan sisihkan.

  2. 2

    Panas kan minyak tumis ayam cincing hingga kaku dan berubah warna, tambahkan semua saus dan air putih. Koreksi rasa dahulu.

  3. 3

    Kemudian tambahkan potongan tahu cina/tofu. Aduk merata dan koreksi rasa kembali, terakhir tambahkan potongan cabe keriting dan 1/2 daun bawang. Sisa daun bawang untuk garnish. Selamat mencoba♥️

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
RAVITARAV (Rav's Kitchenette)
pada
East Jakarta,Indonesia
IG: @Ravitarav
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa