Ca brokoli bakso

Mamak Mahen
Mamak Mahen @mamakmahen

Seperti biasa masak simpel skalian buat anak lanang

Ca brokoli bakso

16 orang berencana membuat resep ini

Seperti biasa masak simpel skalian buat anak lanang

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

40 menit
3 orang
  1. 10 butirbakso iris tipis
  2. 2 buahwortel iris sesuai selera
  3. 1 bonggolbrokoli
  4. 1 genggamjamur (rendam dg air panas)
  5. Bumbu :
  6. 4 buahbawang putih
  7. 1 buahbawang bombai
  8. SejumputGaram
  9. 1 sdtgula pasir
  10. Merica
  11. Penyedap rasa
  12. 2 sendoksaus tiram
  13. Sedikitminyak untuk menumis

Cara Membuat

40 menit
  1. 1

    Potong2 dan cuci bersih bahan2

  2. 2

    Iris bawang putih dan bawang bombai

  3. 3

    Panaskan minyak pada wajan, lalu masukkan bawang putih dan bawang bombai, tumishingga harum

  4. 4

    Masukkan bakso dan wortel, tambahkan sedikir air, lalu tunggu sampai wortel agak empuk

  5. 5

    Masukkan jamur dan brokoli, aduk hingga agak matang, lalu tambahkan penyedap rasa, saustiram, garam, lada, dan gula pasir

  6. 6

    Aduk dan tes rasa

  7. 7

    Jika sudah matang ca siap di hidangkan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Mamak Mahen
Mamak Mahen @mamakmahen
pada
mamak mamak anak satu yg jg sbg pekerja jadi suka masak yg simpel simpel aja buat keluarga kecilku 🥰
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa