Nasi Ulam Khas Betawi

Nur Erma
Nur Erma @Erma_Dapur_Michaela
Ambarawa Kab. Semarang

Ulam dalam bahasa Betawi merupakan penyebutan untuk serundeng dari kelapa parut yang dibuat pedas, yang ketika diaduk dengan nasi putih panas akan memunculkan cita rasa gurih dan sedikit pedas di lidah.
Sajikan dengan lauk pendamping dan lalapan.
#PekanPosbar
#IsiPiringku
#Semangcook_Nasi
#SemangcookHokyaHokye
#CookpadCommunity_Semarang
#PejuangGoldenBatikApron

Nasi Ulam Khas Betawi

Ulam dalam bahasa Betawi merupakan penyebutan untuk serundeng dari kelapa parut yang dibuat pedas, yang ketika diaduk dengan nasi putih panas akan memunculkan cita rasa gurih dan sedikit pedas di lidah.
Sajikan dengan lauk pendamping dan lalapan.
#PekanPosbar
#IsiPiringku
#Semangcook_Nasi
#SemangcookHokyaHokye
#CookpadCommunity_Semarang
#PejuangGoldenBatikApron

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 jam
2 orang
  1. Bahan nasi :
  2. 300 grberas cuci
  3. 1 sdtgaram
  4. 1 batangsereh
  5. 2 cmlengkuas
  6. 2 lembardaun pandan
  7. Pelengkap serundeng :
  8. 100 grkelapa parut, sangrai
  9. 10 grebi, haluskan dan sangrai
  10. 1 sdmgula merah
  11. 1 sdtgula pasir
  12. 1/2 sdtgaram
  13. Bumbu Halus Serundeng:
  14. 4 butirbawang merah
  15. 3 siungbawang putih
  16. 2 buahcabe rawit
  17. 1 cmkulit jeruk, pengganti daun jeruk
  18. 2 butirkemiri
  19. 1/2 sdtketumbar bubuk
  20. 1/4 sdtjinten
  21. Pelengkap :
  22. Ayam Goreng Begana
  23. Timun
  24. Kemangi

Cara Membuat

1 jam
  1. 1

    Memasak nasi seperti biasa dengan menambahkan bumbu pelengkap.

  2. 2

    Siapkan bumbu serundeng, tumis hingga harum. Tambahkan bumbu pelengkap beri sedikit air. Masak hingga kering.

  3. 3

    Masukkan kelapa dan ebi sangrai. Aduk hingga rata dan kering.

  4. 4

    Siapkan 1 porsi nasi, tambahkan 2-3 sdm serundeng, aduk rata. Sajikan dengan pelengkap.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Nur Erma
Nur Erma @Erma_Dapur_Michaela
pada
Ambarawa Kab. Semarang
with love 💕apapun yg dibuat dengan tangan sendiri itu enakk... 😁😁👍
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa