Cara Membuat
- 1
Rebus bihun dengan air panas,tiriskan
- 2
Haluskan bawang merah,bawang putih,cabai dan merica,garam
- 3
Tumis bumbu halus sampai harum
- 4
Masukkan wortel,daun bawang, tambah sedikit air
- 5
Tambahkan gula Jawa dan penyedap rasa. tunggu sampai wortel layu
- 6
Masukkan bihun, tambahkan kecap, cek rasa
- 7
Bihun goreng siap untuk disajikan
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Ditulis oleh
Resep Serupa
-
-
Bihun Goreng Pedas Bihun Goreng Pedas
sore sore, gerimis syahduu, pengen makan, akhirnya kepikiran buat bihun goreng deh... Inez -
Bihun Goreng Bihun Goreng
Bocil di rumah suka sekali bihun goreng, kali ini saya bikin agak pedas dan mereka sukaaaa 😅 yuk bikin... Minggu ke 30#GATheNextLevel#BandungSilihAsaan_KanggoMurangkalih#CookpadCommunity_Bandung melink tan -
Bihun goreng Bihun goreng
Dalam rangka memberdayakan bihun yang udah Nongki cantik di meja akhirnya dieksekusi juga 😂maafkan platting kurang cucok keburu di serbu abis sama keluarga 😂😂😂😂yuk coba let's cook 🍰#resolusi2019#berburucelemekemas#masakditahunbaru#tantanganakhirtahun#masakdiakhirtahun Eclairs kitchen -
-
Bihun Goreng Bihun Goreng
Menu angkringan selanjutnya nih mom gaes. Mau doain mba Bini lagi ah🤭. Ibarat kelapa, makin tua makin banyak santannya. Semoga mba bini makin besar kontribusi kebermanfaatan nya untuk sesama. Sehat, lancar rejeki. AamiinBihun Gorengku ini pake resep teh Ina Permana. Haturnuhun resepnya teh.Saya senang sekali karena diberikan kesempatan mengikuti basic food photography. Selain memasak, mengabadikan hasil masakan adalah hal yang membahagiakan buat saya. Seperti ada kepuasan tersendiri kalo bisa memasak sekaligus menghasilkan foto dengan baik. Seperti yang telah disampaikan teh Ina Permana, bahwa salahsatu foto yang baik dihasilkan dari masakan yang baik juga. Terimakasih ilmunya ya teh🙏.#CookpadCommunituClass#PopotoanSarengIna#PosbarAngkringan_Solo#WongSoloMasak#CookpadCommunitySolo Tri Puji Lestari (Chacha's Kitchen) -
Bihun Goreng Bihun Goreng
Bihun goreng tanpa daging ayam tanpa telur cuma pakai sayur aja, bumbunya pun simpel banget masaknya juga cepet 😀. Kalau mau lebih enak bawang putihnya dibanyakin + terakhir ditaburi pakai bawang goreng (bawang merah) Dewita Astriani -
Bihun goreng Bihun goreng
Bun, kalau saya kasih bumbu untuk bihun diluar, sebelum bihun masuk dalam penggorengan. Karena supaya lebih mudah ngepaskan rasanya. Kalau mau pedas kasih irisan cabe rawit setan Bun...#tantanganakhirtahun#masakditahunbaru Momy Faiz -
-
-
Bihun Goreng Bihun Goreng
Sebagai orang yang tidak bisa memasak, lumayan enak lah hehe Nurul B 🌙 | @nurbadr -
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/24744269
Komentar