Cumi asam manis pedas

Citra Dewi
Citra Dewi @cook_9074337
Bagikan

Bahan-bahan

2 porsi
  1. 20cumi
  2. 3 buahtomat
  3. 2 siungbawang putih
  4. 3 siungbawang merah
  5. 5cabe rawit
  6. 1 sdtgaram
  7. 1 sdtgula
  8. 1 sdtpenyedap rasa
  9. 1/2 sdtmerica bubuk
  10. 3 sdmkecap pedas
  11. 1 sdmsaos tiram
  12. 2 sdmminyak
  13. 50 mlair

Cara Membuat

  1. 1

    Bersihkan cumi dari tinta, potong potong seperti cincin

  2. 2

    Cincang bawang putih, bawang merah, cabai, tomat

  3. 3

    Panaskan minyak, tumis bawang, cabai dan tomat sampai harum.

  4. 4

    Tambahkan air supaya tidak gosong

  5. 5

    Masukkan cumi, tumis tumis dan tumis

  6. 6

    Masukkan garam, penyedap rasa, gula, merica bubuk, kecap pedas, saos tiram.

  7. 7

    Tumis sampai air menyusut dan mengental

  8. 8

    Cumi asam manis pedas siap di sajikan

  9. 9

    Selamat mencoba 😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Citra Dewi
Citra Dewi @cook_9074337
pada

Komentar

Resep Serupa