Cumi dan tempe asam manis pedas

Novia Eka
Novia Eka @cook_7645308
Tulungagung

Suami lagi nyidam banget cumi. Gamau digoreng tepung akhirnya cus asam manis aja..

Cumi dan tempe asam manis pedas

14 orang berencana membuat resep ini

Suami lagi nyidam banget cumi. Gamau digoreng tepung akhirnya cus asam manis aja..

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

2-3 porsi
  1. 3cumi
  2. Tempe (sesuai keinginan)
  3. 2 buahtomat (potong dadu)
  4. 3cabe merah besar (iris tipis)
  5. 7cabe rawit (iris tipis)
  6. 1 lbrdaun salam
  7. 1 ruaslengkuas
  8. 4 butirbawang merah (iris tipis)
  9. 4 butirbawang putih (iris tipis)
  10. Minyak untuk menumis
  11. Secukupnyaair
  12. Bumbu :
  13. Garam, gula, merica, totole, cabe bubuk
  14. Saus sambal / saus tomat

Cara Membuat

  1. 1

    Cumi potog bulat2, tempe iris dadu kemudian sisihkan.

  2. 2

    Tumis bawang merah, bawang putih sampai harum. Lalu masukkan tempe, oseng sebentar lalu masukkan tomat daun salam dan lengkuas oseng lagi.

  3. 3

    Tambahkan bumbu-bumbu, air dan juga saus nya. Kemudian koreksi rasa. Setelah pas masukkan cuminya.

  4. 4

    Tunggu sampai cumi matang dan baunya menyatu. Jika amis bisa di berikan perasan jeruk nipis.

  5. 5

    Setelah air meresap koreksi rasa kemudian siap dihidangkan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Novia Eka
Novia Eka @cook_7645308
pada
Tulungagung
masak apapun dari bahan yang ada, males ribet sama masakan yg susah susah.. mending bikin yang simpel dan enak 😁
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa