Orek tempe

10 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Tempe 1/2 papan potong dadu
  2. secukupnyaTeri nasi / medan
  3. Bumbu halus:
  4. 5 bijiBawang merah
  5. 3 bijiBawang putih
  6. 8 buahCabe keriting
  7. 5 buahCabe rawit
  8. 2 lembarDaun salam
  9. 2 lembarDaun jeruk
  10. secukupnyaAir
  11. secukupnyaGaram
  12. secukupnyaKecap
  13. secukupnyaGula pasir

Cara Membuat

  1. 1

    Goreng tempe setengah matang yang sudah dipotong dadu

  2. 2

    Cuci bersih teri nasi nya lalu goreng

  3. 3

    Tumis bumbu halus sampe wangi dan masukkan daun salam dan daun jeruk serta tambahkan air aduk aduk dan beri gula, garam kalau rasa sudah pas

  4. 4

    Masukkan tempe dan teri nya aduk aduk sampe tercampur dengan bumbu dan beri kecap secukupnya

  5. 5

    Aduk sampe matang dan meresap dan agak kering lalu matikan kompor dan sajikan dengan nasi hangat

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Putri hafsari
Putri hafsari @drbebek_210492
pada

Komentar

Resep Serupa