Low carb Keto dumpling (siomay keto)

Andini Agustini @ambukitchen
Pengen makan siomay atau dumpling yang ga bikin merasa bersalah walaupun makan 20pcs hahahahha, akhirnya coba eksekusi si keto dumpling ini, ternyata selain gampang rasanya juga enakkkkkk, suami yang anti diet meal pun ketagihan hehe 😅😅
Low carb Keto dumpling (siomay keto)
Pengen makan siomay atau dumpling yang ga bikin merasa bersalah walaupun makan 20pcs hahahahha, akhirnya coba eksekusi si keto dumpling ini, ternyata selain gampang rasanya juga enakkkkkk, suami yang anti diet meal pun ketagihan hehe 😅😅
Resep Serupa
-
Homemade Dumpling (Siomay) Homemade Dumpling (Siomay)
Favorit batita saya nih.. Tapi kalo biasanya kulitnya beli yg siap pakai, kali ini kulit dumplingnya coba bikin sendiri.. Hasilnya elastis & ga gampang robek buat ngebungkus.. Tapi kalau mau yg gampang beli aja kulit dumpling yg siap pakai... Diah Ayu Ariyanto -
Dumpling - Kulit Siomay Dumpling - Kulit Siomay
Ceritanya mau bikin siomay atau dimsum krn si adek dr seminggu kmrn suka banhet minta siomay. Pernah beli di pasar, pas dikukus jdnya keras. Akhirnya coba2 bikin sendiri kok bisa jadi. Liat2 CP dan yutub.. oh.. ngga beda jauh sama cara saya, akhirnya bikin sendiri aja dengan ukuran yg dicatat. Hasilnya lembut dan pas buat kulit siomay atau dimsum..😘👌 Andika Shelly -
Dumpling - Kulit Siomay Dumpling - Kulit Siomay
Sebelum bikin dimsum/siomay kita bikin kulitnya dulu yuk, ini hasil recook dari mba Andika Shelly S . Diresep asli tapioka dimasukan di tahap akhir setelah air panas masuk tapi saya lupa semua bahan masuk jadi satu 😅😅😅, tapi alhamdulilah ga ada masalah. Silahkan klik disini untuk melihat resep aslinya ya :Ayo cek resep ini: Dumpling - Kulit Siomay https://cookpad.wasmer.app/id/resep/6211555-dumpling-kulit-siomay?token=MiU3sk7brpU5oVNQuqzc84WTHasil kulit dimsum saya berdiameter 8 cm, jadi ini versi imut ya.Ini resepnya semoga bermanfaat,😊#dkitcheners_#CookpadCommunity_Jakarta#CookpadComuminity Arni Munawati -
Siomay masak ala Gyoza (Dumpling) Siomay masak ala Gyoza (Dumpling)
#JemputRejeki Lagi penasaran dengan Gyoza (jenis dumpling), sekaligus ingin ikut tema mingguan Siomay untuk cook book #BakoelanDariRoemah. Saya pakai bahan siomay tetapi tekhnis masak, bumbu saos tiram, soy sauce, serta cara bungkus pangsit nya, ala Gyoza. Saos cocolannya, saya pakai Gochujang, saos pedas gurih wangi ala Korea. Takaran bumbu disesuaikan dengan selera saya, tidak terlalu bergaram, wangi minyak wijen, pakai sayuran kucai dan kubis.#cookpadcommunity_tangerang@cookpadcommunity_id Sri Ramadani -
Dumpling/ Kulit Siomay/ Gyoza Dumpling/ Kulit Siomay/ Gyoza
Utk membuat gyoza yang diperlukan pertama kali kulitnya. Seringkali utk kulitnya pasti beli, karena gak mau ribet2 & susah buatnya. Ternyata eh ternyata gak seperti apa yang ada dipikiran loh. Membuat kulit dumpling/ kulit siomay/ gyoza itu mudah. Walaupun hanya dengan alat rolling pin, bikin kulit juga bisa tipis. Resep ini aku dapat dari @UmmuKhal_2509765#PejuangGoldenBatikApron#CookpadCommunity_Tangerang#KulitGyoza#PilihMasak Anik P@won Qulo -
Siomay / dumpling / korean dumpling (mandoo bentuk siomay) Siomay / dumpling / korean dumpling (mandoo bentuk siomay)
Simple Kitchen by ni Sha choi cho Nita -
Kulit Dumpling/ Dimsum/ Siomay Kulit Dumpling/ Dimsum/ Siomay
Anak bujang pengen buka pake siomay, ehh subuh-subuh liat postingan temen waktu kuliah dulu bundo @nova_rilandri bikin kulit siomay.Keknya gampang. Bahanpun ada. Jadilah bunda kenzie coba2 bikin. Mungkin kalo pake gilingan mie nggak susah ya. Tapi karena nggak punya, jadi bunda giling manual pake gelas. Capek pemirsahhh.. Pinggang sakit🤣 tangan pegel😅 tapi worthlah ya...#cookpadcommunity_palembang#FestivalRamadanCookpad Nina Iskandar -
Dumpling Siomay Saus Madu Dumpling Siomay Saus Madu
Turut berbangga hati karena saya bisa menyelesaikan masakan ini 😭 Resep dari tante saya tanpa pengawasan, saya deg-degan kalo gak jadi dan ini pakenya kulit lumpia yang notabene tipis 😭 yang kalo kena air langsung luber. Ternyata berhasil juga bikin dumpling ini. Request suami dari kapan tau karena beliau lagi pengen ngemil cemilan asin yang tidak digoreng (yang ngohiong mau hasil kukusan tapi berujung digoreng 😂). Semoga resep yang saya share membantu ya buibu. Jangan lupa share recooknya. Selamat mencoba! 😁 Christina Yulianti -
Dumpling aka Kulit Siomay Dumpling aka Kulit Siomay
Demi PR menantang dari @dkitcheners_ dan @veltsky saya terniat untuk membuat kulit dumpling homemade. Biasa klo di mall kan sering mampir ke resto ginian jadilah saya juga pengen coba bikin sendiri utk mengobati rasa penisirin 😆. Makasih resep anti gagal nya ya mba @andika_shelly . Sukses selonjoran hampir 4 jam saya 🤣. Kalau mau lebih gampang dan cepat disarankan pakai Pasta Maker ya 😁#dkitcheners_ #allaboutdimsum #arisanround3_19 Sukma_Cuisine -
Kulit Dimsum/Dumpling/Siomay/Gyoza Kulit Dimsum/Dumpling/Siomay/Gyoza
(resep 262)Subhanalloh bikin dari April 2020 masih bertengger di draft. Suami mulai sounding lagi mau bikin dimsum, cepet² deh keluarin resepnya biar gampang nyontek resepnya. Kulit dimsum ini tipis lentur tapi ga gampang robek. Love it deh 💖.Source: Dina Ummu Khal Kitchen-261220-#coompadcommunity_tangerang#pejuanggoldenapron3#masaksekeluarga Ummu Azzam 💐 -
Dumpling/Kulit Siomay Homemade Dumpling/Kulit Siomay Homemade
Memberdayakan mesin penggiling mie yang udah lama ga di pakai, padahal fungsinya banyak dan bisa memudahkan bebikinan, tapi ga tau kenapa, mager banget setiap mau ngeluarin mesin dari tempat persembunyiannya.. HmmKulit dimsum nya lentur banget, enak tipis#PejuangGoldenBatikApronSource : Ummu khal Kitchen _Vifa -
Kulit Siomay ~ Dumpling Kulit Siomay ~ Dumpling
#32#. Saya suka banget sama yang namanya siomay terutama siomay pangsit. Jadinya pengen buat aja sendiri. Selain isinya bisa diganti, kebersihan juga terjaga kan? Makanya saya buat kulitnya sendiri dan isiannya juga sendiri. Tanggung kan masa cuma buat kulitnya aja. Cusss yuk liat aja resepnya 😉😉 Ida Rezeki
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/5736933
Komentar