Soto Ayam Simple

wiwien okantara
wiwien okantara @wien_ce88
Badung, Bali 🌴

Hujan-hujan masak Soto resep dari Mamak 💞💞

Soto Ayam Simple

8 orang berencana membuat resep ini

Hujan-hujan masak Soto resep dari Mamak 💞💞

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/2 kgayam (saya bagian dada)
  2. 3 butirtelor ayam rebus
  3. 2 batangseledri, iris
  4. 2 kepingBihun Jagung (diseduh air panas)
  5. 1/2Kol kecil, diiris-iris
  6. 3 buahkentang (kupas dan potong dadu)
  7. 3 sdmbawang goreng
  8. Bumbu Halus
  9. 8 siungBawang Merah
  10. 7 siungBawang Putih
  11. 6 buahCabe
  12. 2 cmLengkuas
  13. 2 cmKunyit
  14. 2 cmJahe
  15. 1 sdtKetumbar
  16. 1 sdtMerica
  17. secukupnyaGaram
  18. Lainnya
  19. 1 batangSerai, memarkan
  20. 2 lembarDaun Salam
  21. 7 buahCabe direbus dan dihaluskan untuk Sambal

Cara Membuat

  1. 1

    Ayam, sebagian dipotong kecil-kecil (untuk isi kuah soto), sebagian utuh. Yang utuh, direbus kemudian digoreng dan disuwir-suwir

  2. 2

    Haluskan bumbu halus, tambahkan penyedap (kalau suka). Tumis bumbu halus hingga wangi, masukkan serai dan daun salam

  3. 3

    Masukkan ayam yang dipotong kecil dan kuah kaldu ayam utuh yang direbus tadi hingga ayam matang, kemudian masukkan kentang, masak hingga kentang matang. Matikan api.

  4. 4

    Penyajian :

  5. 5

    Tata bihun dalam mangkok dengan kol, telor, seledri, bawang goreng, ayam suwir dan sambal. Tuang kuah soto beserta potongan kentang dan ayam. Tambahkan sambal sesuai selera. Bisa ditambahkan kacang dan kerupuk atau perasan jeruk nipis.

  6. 6

    Selamat mencoba, Mom 💞

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
wiwien okantara
wiwien okantara @wien_ce88
pada
Badung, Bali 🌴

Komentar

Resep Serupa