Cara Membuat
- 1
Cuci bersih daging di bawah air mengalir lalu potong tipis dan sedang lalu rebus dengan air selama 30 menit (supaya empuk)
- 2
Sambil menunggu daging di rebus kita siapkan bumbu. Haluskan (blender/uleg) bumbu basah bawang merah, bawang putih, laos, jahe, kunyit dan kemiri
- 3
Lalu setelah daging empuk siapkan 2 sdm minyak goreng dan kuali wajan. Tumis bumbu basah halus tadi sampai harum, masukan sereh(geprek), daun salam, dan kayu manis
- 4
Tiriskan daging yang sudah di rebus tadi, lalu masukan kedalam tumisan bumbu basah sampai bumbu meresap
- 5
Tambahkan secukupnya air, garam, gula, merica, kecap bango. koreksi rasa dan tunggu sampai matang
- 6
Setelah matang siap di hidangkan, jangan lupa taburkan bawang goreng di atasnyaa yaa bun, selamat mencoba 😊
Resep Serupa
-
Semur daging sapi Semur daging sapi
Bingung mw diapain sisa daging, akhirnya di semur aja deh, simple bahan"a dan ga cepet basi.. 😁 Eva Puspa Andriana -
-
Semur daging Semur daging
Semur daging ini favorit anak saya banget .... Makannya jd lahap dan nambah .... Lussy -
Semur Daging Gurih (Daging Sapi) Semur Daging Gurih (Daging Sapi)
Rasa nya gurih nendang. Saya eksperimen tambahkan santan, eh ternyata jadi tambah sedap. Untuk daging nya, hati2 saat mengiris. Usahakan berlawanan dengan serat supaya cepat empuk. Jangan lupa share foto re-cook ya moms 😆 Winda Astuti -
Semur Daging (Sederhana) Semur Daging (Sederhana)
Tahun pertama puasa bareng suami dan harus jauh dari orangtua. Biasanya munggahan dimasakin ortu dengan berbagai menu, sekarang berhubung hanya tinggal berdua ya wis bikin semur daging sapi sederhana saja. Insyaallah bumbu nya mudah dan selalu tersedia di dapur, rasanya juga ga kalah sama masakan di cafe-cafe hehe Susi Suminar (Uci) -
Semur daging sapi Semur daging sapi
Resep masakan kakak dl sewaktu msh d kampung kalau punya daging mesti bikinnya d semur masaknya gampang banget g ribet Cucu Mom Kitchen ☕️☕️ -
-
-
Semur Kecap Daging Sapi Semur Kecap Daging Sapi
Ada daging sapi sisa bikin sate, pengen dihabiskan tapi lagi ga pengen sate. Akhirnya nyoba dibikin semur daging sapi. Resep inspirasi dari Ummu Husain, tapi saya tambahkan bbrapa bahan dan sesuaikan porsinya. Ternyata enak banget hasilnya. MasyaaAllah. Bisa disajikan dengan wortel dan buncis rebus. Nining Rohayati -
Semur daging sapi Semur daging sapi
Masih edisi suami pulang🤭 , ga jago potoin masakan tapi soal rasa wuihihi maknyuss makkk🤤🤤 apalagi di temenin kentang balado tadi 😄 Devi Santika -
Semur Daging Sapi Semur Daging Sapi
#semurdaging#olahandaging#bikinramadhanberkesan Hanifah Adiyanti -
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/6943346
Komentar