Bahan-bahan

8 potong
  1. 8 potongayam ukuran sedang
  2. 6 siungbawang putih
  3. 4 siungbawang merah
  4. 4 lembardaun salam
  5. 4 lembardaun jeruk
  6. 1 buahserai
  7. 2 ruas jarilengkuas
  8. 1 sdtketumbar
  9. 3 ruaskunyit /kunir
  10. 1/2 ruas jarijahe
  11. 1 sdmgaram
  12. Air

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci bersih ayam potong. Bersihkan dan cuci semua bahan, yg memiliki kulit buang kulitnya

  2. 2

    Haluskan bawang merah, bawang putih, kunyit, ketumbar dan garam. Fungsi garam untuk mempermudah menghaluskan dan menghindari perih di mata

  3. 3

    Geprek lengkuas, serai dan jahe

  4. 4

    Rebus air 2 gelas sampai mendidih, masukkan semua bumbu. Masukkan ayam. Tutup panci, pakai api sedang. Sesekali dibuka, dipindah2 posisi ayam supaya matangnya merata

  5. 5

    Jika air sdh mulai habis (jgn smpai gosong ya) matikan kompor. Kebetulan sy akan membuat ayam bakar jd airnya g perlu sampai habis karena bisa dipakai untuk ngebakar ayam

  6. 6

    Pindahkan ayam dlm wadah anti panas (saya pakai tupperware), setelah mulai dingin tutup wadan dan simpan dlm kulkas

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar (2)

Masak Hari Ini
mayapraselina
mayapraselina @cook_9705184
pada
Tangerang

Resep Serupa