Cara Membuat
- 1
Potong dada ayam menjadi 2 bagian, lalu siapkan wadah dan masukan saori, penyedap rasa, dan air secukupnya, masukan ayam lalu tunggu 30 menit agar semua bahan meresap kedalam ayam
- 2
Potong semua bahan sayur pajang seruas jari kelingking lalu direbus dengan tingkat kematangan sesuai selera.
- 3
1. Pisahkan 3 sendok tepung sajiku kewadah, 2. kocok telur, dan 3. campurkan tepung maizena kedalam sisa tepung sajiku semua menjadi 3 wadah yaaa.
- 4
Guling kan ayam ke wadah 1 lalu kewadah 2 kemudian kewadah 3 sambil dicubit sedikit didalam wadah ke 3, lalu goreng (jangan dibalik dulu sebelum ayam mengambang)
- 5
Lelehkan mentega lalu masukan bawang putih tumis sebentar lalu masukan bawang merah tumis hingga harum lalu masukan bawang bombang, setelah layu masukan saus sambal saus tomat garam penyedap rasa gula saos tiram lalu air, masak saus sampai sedikit pengental.
- 6
Sajikan dengan cantik😊
Resep Serupa
-
Chicken steak homemade Chicken steak homemade
Makan chicken steak sepuasnya... Kenyang dan murah meriah. Lgsg ekseskusi didapur cusss.... Dapur Mama Tria -
Chicken Steak Chicken Steak
Saya suka banget chicken steak, daripada beli diluar mulu mending masak sendiri, enak, mudah, murah dan sehat pastinya 😘Yuk dicoba simpel bgt ! ririeafrianti -
10. Chicken crispy steak 10. Chicken crispy steak
Awalnya ngiler gegara nonton vlog orang mukbang steak, karena hujan terus males keluar alhasil bikin ajadeh 😁 fifi lailiya -
Chicken Steak Lada Hitam Chicken Steak Lada Hitam
Doyan steak? Tapi males keluar rumah atau pengen yang higienis? Sebelumnya saya pernah upload chicken steak juga, tapi ini yang versi beda ya, hhehe, beda di saus nya aja, ini lebih greeget karna berasa pedes 😉 yuk intip resepnya 😉 ririeafrianti -
Chicken Steak Lada Hitam Chicken Steak Lada Hitam
Assalamu'alaikum. Masih berkutik dengan si protein minggu ini, dan kali ini ayam lah jadi bahan utamanya, menu favorit dirumah😁😁 di bikin steak ala² resto#BamasakBaimbai#ChickenBreastSteak#PejuangGoldenBatikApron#SerbaSerbiProtein#CookpadCommunityBanjarmasin#CookpadCommunity_Borneo#Cookpadcommunity_Kalsel Ana Rafa Fadhlillah -
-
Chicken Steak Chicken Steak
Bikin chiken steaknya gak mau ribet, jadi pake tepung bumbu sajiku aja biar cepet 😆 Fitri HN -
Chicken Steak Homemade Chicken Steak Homemade
Yang nulis resep banyak mau, segala dipikirin makanan ini itu wkwkw termasuk pengen steak ayam.. iseng bikin, first time bgt..Selamat mencoba🤗#TiketMasukGoldenApron3 shandra deantra -
-
Chicken steak Chicken steak
BismillahAlhamdulillah ramadhan ke 7 anak2 masih semangat shaum, semoga Allah menjaga semangatnya sampai hari raya tiba🤲🤲🤲Ifthar kemarin saya masak steak ayam ala2. Alhamdulillah suami dan anak2 suka masyaAllah...#PejuangGoldenApron3 Bunda_Azkia -
Chicken steak Chicken steak
Karena suami akhir bulan pulang selalu malam dan diri ini mager masak dr pada ga ke makan akhirnya memutuskan bikin yg simple aja. Avinda V Dewi
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar