Semur Jengkol

Cynthia Yuliani Putri
Cynthia Yuliani Putri @CynthiaYPutri

Ceritanya bosan masak jengkol yang cuma dibalado aja. Akhirnya eksplor di youtube dan mencoba bikin semur jengkol. Takaran bumbunya sesuai selera saya yaa, saya ga saklek dan presisi ngikutin youtube hehehe.

#5resepterbaruku

Semur Jengkol

Ceritanya bosan masak jengkol yang cuma dibalado aja. Akhirnya eksplor di youtube dan mencoba bikin semur jengkol. Takaran bumbunya sesuai selera saya yaa, saya ga saklek dan presisi ngikutin youtube hehehe.

#5resepterbaruku

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 15 buahjengkol
  2. 1 batangsereh
  3. 2daun salam
  4. 2 ruaslengkuas
  5. 3 lembardaun jeruk
  6. Kecap manis
  7. secukupnyaGula merah
  8. sedikitPala bubuk
  9. secukupnyaMerica
  10. secukupnyaGaram
  11. opsionalPenyedap
  12. Bumbu halus:
  13. 3bawang putih
  14. 7bawang merah
  15. 5cabai keriting merah
  16. 7cabai rawit merah
  17. 8cabai rawit hijau
  18. 1 ruasjahe
  19. 3 butirkemiri
  20. 1 buahtomat

Cara Membuat

  1. 1

    Iris jengkol jadi dua agar cepat matang saat direbus. Mulai rebus jengkol hingga empuk dan matang. Uji dengan menusukkan garpu pada jengkol. Setelah matang, buang kulitnya lalu geprek hingga penyek.

  2. 2

    Sambil menunggu jengkol direbus, uleg bahan untuk bumbu halus.

  3. 3

    Panaskan minyak dalam wajan, tumis bumbu halus hingga wangi. Masukkan daun salam, daun jeruk, sereh, lengkuas. Tumis hingga matang.

  4. 4

    Masukkan merica, pala, gula jawa dan garam. Tambah air sedikit jika perlu. Aduk-aduk sampai rata. Koreksi rasa.

  5. 5

    Masukkan jengkol. Aduk kembali sampai merata dan meresap. Angkat dan sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Cynthia Yuliani Putri
Cynthia Yuliani Putri @CynthiaYPutri
pada
My kitchen, my happiness
Lebih banyak

Komentar

Hanna Prisa
Hanna Prisa @cook_10093689
Annan..babnbannbsbqbshqjajajsjabayanhnhw bnwncnnnahnan.bbhhdhsnayayysyaw

Resep Serupa