Tongkol asam padeh

8 orang berencana membuat resep ini
arie widyasti
arie widyasti @rriewid_02
Bintaro
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/2 kgikan tongkol
  2. 1 buahjeruk nipis
  3. 10 buahcabe rawit merah
  4. 10 lbrdaun jeruk
  5. 8 lbrdaun salam
  6. 3 batangserai digeprek
  7. secukupnyaGaram
  8. SecukupnyaBubuk kaldu
  9. Bumbu halus :
  10. 15 buahbawang merah
  11. 8 buahbawang putih
  12. 10 buahcabe merah keriting (direbus dulu)
  13. 1 ruaslengkuas
  14. 1/2 ruasjahe
  15. 1/2 ruaskunyit

Cara Membuat

  1. 1

    Ikan tongkol dibersihkan, lumuri dgn perasan jeruk nipis lalu cuci bersih.

  2. 2

    Tumis bumbu halus hingga harum lalu tambahkan air. Masukkan daun jeruk, daun salam dan serai dan asam kandis. Masak hingga mendidih.

  3. 3

    Masukkan potongan tongkol dan cabe rawit merah. Tambahkan garam dan kaldu bubuk secukupnya. Koreksi rasa.

  4. 4

    Masak hingga air kuah menyusut dan kental. Angkat dan sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Ditulis oleh

arie widyasti
arie widyasti @rriewid_02
pada
Bintaro
Seorg istri, ibu dr satu anak laki" yg sekaligus merangkap utk mengurus dan mengajar di bimbel milik pribadi. 😊
Lebih banyak

Resep Serupa