Cara Membuat
- 1
Rebus telur lalu kupas
- 2
Haluskan semua bumbu lalu tumis hingga harum setelah matang tambahkan 300ml air dan kecap tunggu sampai mendidih tambahkan gula merah,garam,penyedap
- 3
Masukkan telur masak hingga meresap(kekentalan sesuai selera ya semakin banyak kecap smakin kental,tp jgn terlalu bnyk karena mempengaruhi rasa) setelah air sedikit menyusut dan telur sudah menyerap,cek rasaa
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
-
-
Semur Tahu Telur Semur Tahu Telur
Jadwal masakan akhir/ tengah bulan. Ga bs pakai daging, pakai telur tahu juga oke. puteriayu -
Semur Tahu Telur Semur Tahu Telur
Bismillah...Anak shalih udah ikutan menu keluarga,, jadilah masak semurnya tanpa memakai cabe... 😁,, biar dia bisa ikut makan ☺😍#Happycooking Bunda Habibie -
Semur Telur Tempe Semur Telur Tempe
kalau ini menu pesanan suami tadi pagi, siap disantap sepulang kerja nanti Suci Ramadianti -
Semur telur tahu Semur telur tahu
Suami lagi kepengen semur.. alhasil biar dya seneng ,, cus buat deh syifa nur rovikha -
Tahu telur semur betawi Tahu telur semur betawi
Suka bgt sama semur tahu betawi dan kebetulan punya mertua org betawi nyoba2 bikin semur tahu sendiri resep dr mertua dan berhasil ternyata anak2 jg suka karna emg dasarnya mereka love bgt sm masakan yg ada telur2nya🤗🤗 Moms Dewii Bohh -
Semur Tahu,Tempe,Telur Semur Tahu,Tempe,Telur
Bismillah...masak ini saya pakai stok bumbu dasar putih 1,5sdm + bahan pe dukung dari semur ini.lumayan hemat waktu.#PejuangGoldenBatikApron#RamadhanCamp_Misi3 Try Yulianti -
-
-
-
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/7375101
Komentar