Tempe dan tahu Bacem

Vidii Ummu Yahya
Vidii Ummu Yahya @cook_13606951
Batam

Gak ada cerita spesial moms , cuma pengen ajah hehe . Bacem tapi yg ada kuahnya , bukan kering

Tempe dan tahu Bacem

10 orang berencana membuat resep ini

Gak ada cerita spesial moms , cuma pengen ajah hehe . Bacem tapi yg ada kuahnya , bukan kering

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 papantempe
  2. 3tahu putih petak
  3. Santan (pake santan kemasan aja)
  4. Bumbu geprek :
  5. 1 batangserai
  6. Seruasjahe
  7. Seruaslengkuas
  8. Daun salam
  9. Bumbu giling :
  10. 1 Sdmketumbar
  11. 5 siungbawang putih
  12. Air secukupnya, kalau mau ada kuahnya di banyakin aja,
  13. Kecap secukupnya,
  14. secukupnyaGula merah
  15. Gula, garam dan penyedap (bila suka)

Cara Membuat

  1. 1

    Goreng tempe dan tahu setengah matang.

  2. 2

    Tumis bumbu Giling dan masukkan bumbu geprek. Sampai wangi. Tambah air dan gula merah, setelah mendidih, masukkan Santan dan kecap. Tunggu sampe mendidih, lanjut masukkan Tempe dan tahu yg sudah di goreng tadi. Masak sampai air menyusut, masukkan Garam, gula, dan penyedap rasa(bila suka), tes Rasa sesuai selera ;)

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Vidii Ummu Yahya
Vidii Ummu Yahya @cook_13606951
pada
Batam
duhh ... dulu waktu masih gadis aku tub boro2 mau masak yang macem2.mau numis aja kebanyakan air. wkwkwtapi setelah menikah . semua timbul dengan sendirinya . jiwa ke ibu rumah tangga nya hihi.jadi pinter masak ini itu , semua resep di coba .hihicookpad ini cukup membantu aku pastinya . hihi
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa