Ayam bakar peteteng

inggitwm @njit_80808
Cara Membuat
- 1
Tumis bumbu halus hingga harum. bumbui dengan garam, gula, dan kaldu bubuk.
- 2
Tambahkan sedikit air. aduk dan masukkan ayam utuh yg sudah dicuci bersih. masak hingga bumbu meresap. jika mau bumbu lebih meresap, ungkep ayam dalam bumbu semalaman.
- 3
Siapkan oven. panggang dengan api atas bawah selama 45 menit dengan suhu 200 derajat celcius. ini cuman option aja yaa manteman. kalian bisa panggang ayamnya pake teflon atau langsung diatas bara. seadanya alat dirumah kalian aja yaaa.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Ayam bakar Ayam bakar
Ayam bakar biasanya Kalo pake sambal.,sambalnya sambal bajak. Tapi kali ini pengin yg beda. Ayam bakar sambal mentah.. Ternyata lebih mantap... Sesuatuuuu banget.#PejuangGolden Apron3 Karlin Karduki -
-
-
Ayam Bakar Madu_Nasi Pedas Ayam Bakar Madu_Nasi Pedas
#4resep4minggu #PejuangGoldenApron2 #CookpadCommunity_Semarang Titik yuniarti -
-
-
Ayam bakar Ayam bakar
Tradisi di desa turun temurun disaat bulan puasa Ada maleman. Maleman yang diawali malem selikur.. Alias Malam dua pulih Satu. Yaitu puasa yang ke 20 adalah malam selikur. Di desa masih dilestarikan dengan bancakan dengan membawa nasi berkat ke mushola atau masjid dan memberi hantaran nasi ke saudara yang lebih tua. Rata2 di desa setiap rumah memelihara Ayam kampung dan saat malemam gini pada disembelih ayamnya. Kali ini hantaran dengan Ayam panggang. Maknyuuss#PasukanGoldenApron3 Karlin Karduki -
Ayam bakar Ayam bakar
Assalamu'alaikum sahabat ibokKarena keluarga lagi pada bathuk, menghindari perminyakan yang nyarinya kayak nyari berlian 😞Akhirnya berbakaran menjadi andalan kami DapurKu -
-
-
-
Ayam Bakar Ayam Bakar
Karena suami masih diet, makan rebus / bakar , jadi buat ayam bakar yang mudah,, dan minim minyak,,#BerburuCelemekEmas #Resolusi2019 Nining
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/8328037
Komentar