Chocolate shortbread cookies

Suka yang namanya olahan dari coklat, begitu lihat instagram nemu cookies dari coklat langsung di eksekusi, resep ini dari cici @shirleyliem.
Kue ini saya jadikan untuk jualan, rasanya memang enak, rasa coklatnya terasa banget
#SiapRamadan
#JemputRejeki
Chocolate shortbread cookies
Suka yang namanya olahan dari coklat, begitu lihat instagram nemu cookies dari coklat langsung di eksekusi, resep ini dari cici @shirleyliem.
Kue ini saya jadikan untuk jualan, rasanya memang enak, rasa coklatnya terasa banget
#SiapRamadan
#JemputRejeki
Cara Membuat
- 1
Kocok margarin hingga lembut kurang lebih 1 menit.
- 2
Lalu masukkan gula halus dan kocok hingga rata.
- 3
Kemudian masukkan ekstrak vanili dan DCC coklat
- 4
Masukkan tepung terigu, susu bubuk, coklat bubuk, garam sambil di ayak kocok hingga tercampur rata.
- 5
Kemudian bulatkan adonan lalu pipihkan dengan rolling pin setebal kurang lebih 1 cm.
- 6
Lalu cetak dengan cookie cutter.
- 7
Angkat perlahan dengan spatula.
- 8
Lalu pindahkan ke loyang yang sudah diolesi margarin.
- 9
Beri toping di atas cookies sambil di tekan perlahan agar menempel.
- 10
Panggang cookies dengan suhu 160°C (sesuaikan oven masing-masing) selama 20 menit/hingga matang.
- 11
Kalau sudah matang, angkat cookies dan siap di nikmati
- 12
Bahan toping: haluskan kacang (jangan terlalu halus) kemudian campur dengan gula putih.
Resep Serupa
-
Chocolate Shortbread cookies Chocolate Shortbread cookies
Kue Kering KekinianHai ikutan rame bikin kue kering ni,kali ini saya buat kue kering berbahan coklat,resep ini saya ambil dari Channelnya cooking tree di YouTube#MomenManis#SiapRamadan Astria Sururiyah -
Vanila Shortbread Cookies Gluten Free (ladang lima) Vanila Shortbread Cookies Gluten Free (ladang lima)
Ini resepnya cup, saya rubah jadi gram. Agar lebih gampang. Awalnya niat buat cookies ini. Pernah singgah di instagramnya bakelike pro. Liatnya kaya enak dan simple. Kemarin dikarenakan mau perjalan jauh. Bawa bekal apa ya buat nyemil dimobil. Langsung keingat resep sang master ini. Pagi" langsung terjun siapin mixer. Sedikit modifikasi dari saya, nambahin susu bubuk dan vanila, ganti tepung terigu biasa jadi tepung gluten free (ngabisin ladang lima, yang ga habis" 😂) dan sedikit sentuhan coklat, agar cookiesnya ga keliatan polos banget.Hasilnya ternyata enak, hihihihi suamiku yang tidak begitu doyan cookies, akhirnya ngelahap juga. Belum juga jalan, sudah setengah toples habis. Hahaha fotoin juga alakadarnya aja. Ini sudah masuk toples. Mau dipotoin dikeluarin lagi. Jadi keliatan acakadul ya 😁 cuman mau simpen kecookpad. Supaya nnt ga ribet translate" lagi.Dan supaya coklatnya cepat kering, takut ga keburu. Saya masukin kekulkas, sambil nyambiin cuci piring bekas ngebaking. Hahaha Gisry Septianty -
Shortbread Cookies Shortbread Cookies
Cookies simple dengan 4 bahan#SiapRamadan#kueKering#MomenManis Shena592 -
Chocochips Shortbread Cookies Chocochips Shortbread Cookies
Source:@aisyahdyo.posbar semarak clover dengan hostcan mba @yoshi.saya bikin cookies resep mba aisyahdiyo.walau ngga secantik punya mba Aisyah😊semoga mba Yoshi suka ya.saya bikin setengah resep.ini resep asli saya sertakan #kukerjainkamu #semarak_kukerjainkamu #cookpadcommunity_bandung #cookpadindonesia #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove Dapur neetasyl -
Shortbread cookies Shortbread cookies
Sumber : https://cookpad.wasmer.app/id/r/13883345Shortbread cookies adalah kue kering yang berasal dari Skotlandia pada abad ke-12. Kue ini awalnya dibuat dari sisa adonan roti, lalu berevolusi menjadi kue mentega yang populer hingga saat ini.#Pais_PelesirCookies#CookpadKitchenTour#BakeWithLove#GAS2025#CookpadTetangga#CookpadCommunity_Bandung Mamatata -
Peanuts Shortbread Cookies Peanuts Shortbread Cookies
#SiapRamadan pasti akan datang hari kemenangan...yaitu hari raya Idul Fitri...Dimana semua orang menyajikan bermacam kue kering...So...kue kering sederhana ini enak banget & simpel lho...Yang #SayangAnak jangan takut anak2 mengalami keluhan (sakit gigi, diare, bla...bla...bla...) karena saat nya anak2 juga ikut menikmati indahnya hari raya kumpul bersama keluarga tercinta sambil menikmati bermacam kue...Moms...yg penting kita sulap kue kering yg sehat...low sugar tp tetap lezat😉😊By momi XianRebake by Mami Zhely Zhely Rairy -
Vanilla & Chocolate Butter Swirl Short Bread Cookies Vanilla & Chocolate Butter Swirl Short Bread Cookies
Saya cooksnap dari akun Cookpad Jenifer SU from UK link resep asli disini ya https://cookpad.wasmer.app/uk/recipes/11357875-vanilla-chocolate-butter-swirl-shortbread-cookies#CookpadKitchenTour#BakeWithLove#GAS2025#KitchenCommunity_Surabaya#Coboy2025 Ny. Indra -
Shortbread cookies serbaguna#KukEr12 Shortbread cookies serbaguna#KukEr12
#berburucelemekemas#resolusi2019Suguhan di hari raya Idul Fitri sangat bermacam ragamnya. Kali ini belajar bikin shortbread cookies,baru pertama kali bikin,adonannya selain saya cetak saya coba buat nastar dan kukis dahlia. Ternyata rasanya enak mantap dan wajib dicoba. Bahan sederhana rasanya luar biasa. Kue saya oles dengan 1 butir kuning telur (resep asli tidak dioles)Kue ini baunya sangat harum sekali. Harum dan rasanya kok hampir sama dengan kue jadul yang ada di daerah pasbes malang hehhe.Resep inpirasi dari Nikmatul Rosida ardita buana -
Shortbread Almond Cookies#BikinRamadanBerkesan Shortbread Almond Cookies#BikinRamadanBerkesan
Buat lebaran pengen bikin cookies yg agak beda,, hee, 😄 🍜My Kitchen🍜 -
133. Cranberry Pistachio Shortbread Cookies 🇬🇧 133. Cranberry Pistachio Shortbread Cookies 🇬🇧
My 2nd baked on this week.Masih challenge cookpad around the world, #bakewithlove kali ini nyoba resepnya Lubna's Kitchen @lubnaskitchen from UK 🇬🇧. So yummy cookies😍Note: untuk satuan cup saya konversi ke gram, gulanya menyesuaikan selera👏🤗Source : https://cookpad.wasmer.app/id/r/24288407..#postbar3_CookpadKitchenTour#CookpadKitchenTour#BakeWithLove#GAS2025#snack#cookies#cranberry#pistachio#shortbread#cookpadtetangga#cookpadcommunity_borneo#cookpadcommunity_kalselbar#cookpad_id Anisa Purwanti -
Shortbread Cookies Shortbread Cookies
Selama ini bebikinan roti atau bolu terus. Skali2 pgn coba bikin cookies sendiri deh. Drpd beli, yg biasanya pakai bahan pengawet. Skalian buat christmas jg..🎄Cookies ini simple bgt cuma 3 bahan. Dan 3 bahan ini perbandingannya: 1 bagian utk gula halus, 2 bagian utk mentega, dan 3 bagian utk tepung. Gampang bgt kan! Yuk dicoba..😁#PejuangGoldenApron3 Cindee -
#76 Whipped Shortbread Cookies #76 Whipped Shortbread Cookies
Stalking di Pinterest nemu resep cookies khas Natal. Teksturnya ringan, rasa manisnya pas nggak terlalu manis.Source justsotasty#cookies#resepcookies#MasakAsik 🍳Evi Roed
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar (14)