Pindang kepala gabus

13 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

4 Porsi
  1. 1 kgKepala ikan gabus
  2. 7 siungBawang merah
  3. 5 siungBawang putih
  4. 3Serai
  5. 1 ruasLengkuas
  6. 1 ruasjahe
  7. 1 ruaskunyit
  8. 1 sdtGaram
  9. 1 sdtpenyedap
  10. SecukupnyaDaun kemangi
  11. SecukupnyaAir

Cara Membuat

  1. 1

    Potong kepala ikan gabus menjadi 2 bagian, kemudian cuci sampai bersih

  2. 2

    Potong semua bahan untuk bumbu (kecuali lengkuas dan serai digeprek)

  3. 3

    Rebus air sampai mendidih

  4. 4

    Masukkan semua bumbu, kemudian masukkan kepala ikan gabus

  5. 5

    Tambahkan garam dan penyedap, setelah ikan matang dan mendidih taburkan kemangi kedalam kuah pindang

  6. 6

    Pindang siap di hidangkan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Samita Dianpratiwi
Samita Dianpratiwi @cook_16956896
pada

Komentar

Resep Serupa