Sop Ikan Simpel

alfinrahma
alfinrahma @alfinrahma
Bumi

Cuma nyisa kepala ikan. Yaudha bikin sop ae yg gampang.

Sop Ikan Simpel

1 orang berencana membuat resep ini

Cuma nyisa kepala ikan. Yaudha bikin sop ae yg gampang.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

20 menitan
3-4 porsi
  1. 3-4 potongikan
  2. 3 siungbawang putih
  3. Timun suri
  4. secukupnyaMerica
  5. Garam dan penyedap
  6. 1 ruasjahe
  7. 1 ruaslengkuas
  8. Serai
  9. Margarin

Cara Membuat

20 menitan
  1. 1

    Bersihkan ikan dan potong2 timur suri

  2. 2

    Didihkan air lalu tambah sesendok margarin, kemudian masukkan ikan, sayur dan bumbu yg sudah diulek

  3. 3

    Tunggu sampai matang

  4. 4

    Jadi deh. Dikasih margarin biar gurih gitu loo rasa kuahnya hehe. Apalagi buat pencinta kuah kek aku.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
alfinrahma
alfinrahma @alfinrahma
pada
Bumi
Perempuan muda yang lagi belajar masak enak. Mohon bimbingannya, hehe.
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa