Tahu Masak Khas Cilacap

Ini termasuk salah satu kuliner legend di Cilacap, katanya udah ada sejak tahun 1970-an. Tahu Masak Pak Tambur ini udah generasi kedua, terletak di jalan Anggrek, ga jauh dari rumah mbah uti saya, sederetan. Jadi dari dulu saya pun udah sering banget nyobain, dari masih kecil sampai terakhir pulang kampung beberapa waktu lalu.
Tahu Masak Khas Cilacap ini isiannya cukup simpel, ada lontong, tahu, taoge, disiram dengan kuah yang pedas manis gurih dan diberi bawang merah goreng serta remahan kerupuk 😋. Yang khas dari tahu masak ini adalah kuahnya yang light tanpa kacang, terasa bawangnya, dan selalu diulek langsung di atas piring saji per porsi. Kita juga bisa rikues mau cabe berapa, jadi memang benar-benar fresh.
Source: Dian Inezie
#ResepTahu
#PekanCooksnap
#KopiJos_TahuIstimewa
#KopiJos
#CookpadCommunity_Yogyakarta
#SelaluIstimewa
Tahu Masak Khas Cilacap
Ini termasuk salah satu kuliner legend di Cilacap, katanya udah ada sejak tahun 1970-an. Tahu Masak Pak Tambur ini udah generasi kedua, terletak di jalan Anggrek, ga jauh dari rumah mbah uti saya, sederetan. Jadi dari dulu saya pun udah sering banget nyobain, dari masih kecil sampai terakhir pulang kampung beberapa waktu lalu.
Tahu Masak Khas Cilacap ini isiannya cukup simpel, ada lontong, tahu, taoge, disiram dengan kuah yang pedas manis gurih dan diberi bawang merah goreng serta remahan kerupuk 😋. Yang khas dari tahu masak ini adalah kuahnya yang light tanpa kacang, terasa bawangnya, dan selalu diulek langsung di atas piring saji per porsi. Kita juga bisa rikues mau cabe berapa, jadi memang benar-benar fresh.
Source: Dian Inezie
#ResepTahu
#PekanCooksnap
#KopiJos_TahuIstimewa
#KopiJos
#CookpadCommunity_Yogyakarta
#SelaluIstimewa
Cara Membuat
- 1
Bahan Kuah: Ulek bawang putih, cabe rawit, gula jawa, garam, dan bawang merah goreng hingga halus.
Tambahkan air matang dan kecap manis, aduk rata lalu tes rasa.
- 2
Penyajian untuk tiap porsi: tuang kuah di piring, tata potongan lontong, tahu, taoge, beri bawang merah goreng, lalu kerupuk yang telah diremahkan.
- 3
Tahu Masak Khas Cilacap siap disajikan ♥️♥️.
Resep Serupa
-
19. Tahu Masak Khas Cilacap 19. Tahu Masak Khas Cilacap
Katanya ini termasuk salah satu kuliner legend di Cilacap, yang katanya juga udah ada sejak tahun 1970-an. Tahu Masak Pak Tambur ini udah generasi kedua, terletak di jalan Anggrek.Tahu Masak Khas Cilacap ini isiannya cukup simpel, ada lontong, tahu, taoge, disiram dengan kuah yang pedas manis gurih dan diberi bawang merah goreng serta remahan kerupuk 😋. Yang khas dari tahu masak ini adalah kuahnya yang light tanpa kacang, terasa bawangnya, dan selalu diulek langsung di atas piring saji per porsi. Kita juga bisa rikues mau cabe berapa, jadi memang benar-benar fresh.Yuk dicoba buat sendiri dijamin ini enak rasanya😋🥰Sumber Resep : @shanti_dewihttps://cookpad.wasmer.app/id/r/15146817#CookMemberGenkPeDa2_Shanti#CeritaDapurHariIni#PejuangGoldenBatikApron#IdeMasak#GenkPejuangDapur#GenkPeDa_Eksis#CookpadCommunity_Depok#CookpadCommunity_id#Cookpad_Id#CookpadIndonesia Rini Dwi Astuti -
Tahu Masak Khas Cilacap Tahu Masak Khas Cilacap
Pekan Posbar minggu ini adalah Ada Tahu ada Tempe. Minggu ini buat Tahu Masak Khas Cilacap. Sekalian untuk setoran arisan cooksnap #GenkPejuangDapur yang kali ini jatuh pada mbak @shanti_dewiSumber resep : @shanti_dewi#GenkPejuangDapur#GenkPeda_Eksis#CookmemberGenkPeda2_Shanti#CookpadCommunity_Palembang#PejuangGoldenBatikApron#PekanPosbar#TahuTempe#WongKitoMakanTahuTempe Wati Wartini -
Tahu Masak Khas Cilacap Tahu Masak Khas Cilacap
Arisan cookmember genkpeda minggu ini dimenangkan oleh mbaa @shanti_dewiNyoba buat tahu masak khas cilacap tuk makan malam, enak juga😋 seger, gurih, manis jadi satu.Source: @shanti_dewi#CookmemberGenkPeda2_Shanti#GenkPejuangDapur#GenkPeda_Eksis#PekanPosbar#TahuTempe#CookpadCommunity_Jakarta#PejuangGoldenBatikApron#Week19 Ruth Destianty -
Tahu Masak Khas Cilacap Tahu Masak Khas Cilacap
Pas lagi ga pengen makan nasi, pas ada cookmark resep simpel pengganti nasi dari mba Shanti @shanti_dewi 👏🤗.Bahan-bahan pas ada dirumah kecuali lontong, jadi beli dulu lontongnya demi bisa makan resep yang menggoda ini🤤.Hhmm rasanya enakk, segerr dan lumayan mengenyangkan 🫰Menurut aku, Tahu Masak Khas Cilacap ini mirip dengan Tahu Kupat khas Solo lo, beda diisian saja, kuahnya hampir sama..Haturnuhun inspirasinya mba Shanti..🙏Source: @shanti_dewi#GenkPejuangDapur#GenkPeDa_Eksis#CookmemberGenkPeDa2_Shanti#PejuangGoldenBatikApron#PekanPosbar#OlahanTahuTempe#Timlo_TahuTempe#WongSoloMasak#CookpadCommunity_Solo#Timlo_TimKomunitasCookpadSolo#Timlo#olahantahu Rahma_Bunda Radit & Rafa -
Tahu Guling Khas Tegal Tahu Guling Khas Tegal
Kuliner tahu kali ini, saya jalan-jalan ke kota Tong Tji, tempat mertua dan kampung halaman suami, untuk nyobain Tahu Guling yang khas dari kota Tegal. Menu simpel yang bikinnya ga pake lama dan cocok buat sarapan.Ternyata tahu guling bukan hanya ada di Jogja ya, tapi Tegal pun punya khasnya sendiri. Kalau dari penampilan dan rasa, ini juga mirip dengan tahu masak Cilacap, pedas manis gurih. Tapi untuk kuahnya lebih gelap karena memang menggunakan kecap, bukan gula jawa. Dimakan dengan kerupuk dan bisa juga ditambah dengan potongan lontong, sarapan yang mengenyangkan dan menyenangkan 😋.Source: @putri_ryuna#ResepTahu#PekanCooksnap#KopiJos_TahuIstimewa#KopiJos#CookpadCommunity_Yogyakarta#SelaluIstimewa Nay's Kitchen -
Tahu Masak Khas Cilacap Tahu Masak Khas Cilacap
Assalamu’alaikumAwal minggu lagi artinga Berganti minggu, dan waktunya kocokan arisan #Genkpeda, pada minggu ini yang dapat giiran adalah mb Shanty @shanti_dewi .Buat makan siang bikin resepnya mb Shanty, yang enak dan seger yaitu tahu masak khas cilacap. Makasih inspirasinya mb , sehat selalu yaa🥰Source : @shanti_dewi#Genkpejuangdapur#Genkpeda_Eksis#CookmemberGenkpeda2_Shanti#CookpadCommunity_Yogyakarta#KopiJos#PejuangGoldenBatikApron anif agustina -
Tahu Masak Khas Cilacap Tahu Masak Khas Cilacap
Cooksnap resep milik Nay's Kitchen @shanti_dewi pemenang arisan minggu ini. Saya sendiri belum pernah makan ini, ciri khas pada kuahnya. Sebenarnya saran penyajian itu menggunakan piring, tetapi karena saya tidak punya piring makan yang cekung (semua piring datar 🙁) maka saya sajikan di dalam mangkok. Sayang jadi kurang terlihat ya...#GenkPejuangDapur#GenkPeda_Eksis#CookmemberGenkPeda2_Shanti#CookpadCommunity_Jakarta#PejuangGoldenBatikApronminggu ke-19#PekanPosbar#TahuTempe Amanda Prasetyo -
Tahu Gecot Banyumas Tahu Gecot Banyumas
Akhirnya eksekusi juga kuliner tahu dari daerah ngapak yang sempet viral se-#KopiJos saat ngobras bareng mbak Ayu @Cassalover gegara namanya yang agak unik. Gecot dalam bahasa Banyumas artinya adalah 'gagean kencot' yang artinya adalah keburu laper.Tahu Gecot ini ternyata hampir sama dengan kupat tahu kebanyakan yang menggunakan bumbu kacang. Dengan isian lontong, tahu, taoge, kubis, dan bumbu kacang serta kuahnya yang manis seger. Saat semuanya diaduk menjadi satu, benar-benar pecaaah di mulut. Rasanya pedas, manis, gurih, bumbu kacangnya buket...'nylekamin' kalau kata orang Banyumas 😋👌.Source: @diyah_ummusa#ResepTahu#PekanCooksnap#KopiJos_TahuIstimewa#KopiJos#CookpadCommunity_Yogyakarta#SelaluIstimewa Nay's Kitchen -
Tahu Masak Khas Cilacap Tahu Masak Khas Cilacap
BismillahNyoba bikin tahu masak khas Cilacap buat makan santai diteras tadi sore. Menu simple tapi enak 😍 Manis, gurih, seger...Kabarnya, kuliner ini sudah ada di Cilacap sejak tahun 1970-an lho. Waow. . .Source: @vinahimatur#GenkPejuangDapur#GenkPeDa_Eksis#CookmemberPeDa3_Vina#CookpadCommunity_Yogyakarta#KopiJos_AkuTahuKamuSuka#BALONChallenge#AkuTAHUKamuSuka#GenerasiAprontis#MingguKe25 Meieka -
Tahu Masak Khas Cilacap Tahu Masak Khas Cilacap
Kali ini coba masak Tahu Masak Khas Cilacap inspirasi resepnya mbak @shanti_dewi Dari kapan hari udah nitip lontong di tuksay kelupaan terus. Daripada nggak segera buat aku ganti aja pake kentang.Dari bumbu kuahnya sendiri udah enak banget. Perpaduan rasanya pas banget. Tambah potongan kentang, tahu sama tauge meresap semua.Nahh, sekalian juga nih gabung tugas posbar minggu ini untuk coboy dan genk peda. Untuk mbak @iftitah_kurniasari , happy anniversary ya. Semoga pernikahannya selalu langgeng, sehidup sesurga. Aamiin,.Source: @shanti_dewi#GenkPejuangDapur#GenkPeDa_Eksis#CookmemberGenkPeda2_Shanti#PejuangGoldenBatikApron#CoboyMabarMaco_TahuTempe#PekanPosbar#TahuTempe#PesanSemangatPejuangGBA#Coboy_MakeMeHappy#CookpadCommunity_Surabaya Vina Himatur -
Tahu Acar Solo Tahu Acar Solo
Setelah kemarin ngobras bersama mbak Ayu @Cassalover tentang per-tahu-an dan olahan tahu khas Jawa, jadi makin tahu nih referensi kuliner lain dari tahu. Ternyata di Jawa sendiri pun cukup beragam ya kuliner serba tahu.Nah, kali ini saya coba salah satu kuliner khas Solo yang menggunakan tahu sebagai salah satu bahannya, yaitu Tahu Acar. Dari namanya aja bisa ketebak ya ini perpaduan tahu dan acar yang udah pasti seger. Isiannya pun lengkap ada mie, tahu, tempe, kubis, taoge, acar timun yang disiram dengan kuah asam cuka. Menu yang satu ini rasanya mirip rujak mie. Pedas, manis, asam, segeerrr banget deh dari kuahnya dan juga acar timunnya 😋.Source: @putri_ryuna dan @dapurmamiko#ResepTahu#PekanCooksnap#KopiJos_TahuIstimewa#KopiJos#CookpadCommunity_Yogyakarta#SelaluIstimewa Nay's Kitchen -
Kupat Tahu Solo Kupat Tahu Solo
Hampir setiap daerah punya kuliner kupat tahu ya. Nah, kali ini saya bikin Kupat Tahu Solo yang sedikit berbeda dari kupat tahu lain. Kalau kupat tahu biasanya menggunakan bumbu kacang, kupat tahu ini kuahnya terasa manis dan gurih dari gula jawa, kecap, dan ebi. Ditambah air perasan jeruk nipis jadi makin seger.Untuk isiannya pun lebih beragam, ada ketupat, tahu, taoge, kubis, mie kuning, dan bakwan sayur, lalu disiram dengan kuahnya yang haruuum, perpaduan dari aroma daun salam, laos, dan ebinya. Untuk rasa pedasnya bisa didapat dari cabe rawitnya yang dipenyet yaa 😋.Source: @iwuLan_14044039#ResepTahu#PekanCooksnap#KopiJos_TahuIstimewa#KopiJos#CookpadCommunity_Yogyakarta#SelaluIstimewa Nay's Kitchen
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar