Ikan Kuah Asam

Ummu Reva
Ummu Reva @ummurevabanggai
Banggai Sulawesi Tengah

Dapat tantangan Mamah belanja Rp15 000 bisa dapat apa💪. Pilihan jatuh d si kuah asam ini, 1 menu sdh skalian lauk dan kuahx hehe.
10 000 ikan
5000 minta sama penjualx d mix bawang merah, cabe, tomat, sereh, jeruk nipis😁setengahx maksa hehe pokokx seberapa dapatx deh..
#WeekendChallenge

Ikan Kuah Asam

3 orang berencana membuat resep ini

Dapat tantangan Mamah belanja Rp15 000 bisa dapat apa💪. Pilihan jatuh d si kuah asam ini, 1 menu sdh skalian lauk dan kuahx hehe.
10 000 ikan
5000 minta sama penjualx d mix bawang merah, cabe, tomat, sereh, jeruk nipis😁setengahx maksa hehe pokokx seberapa dapatx deh..
#WeekendChallenge

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 7 ekorikan seukuran dua jari
  2. 4 buahtomat (iris sesuai selera)
  3. 5 bijicabe
  4. 5 siungbawang merah(iris tipis)
  5. 2 batangsereh(geprek)
  6. 1 buahjeruk nipis
  7. 1 genggamdaun kemangi/ metik d halaman
  8. 1 sdmminyak goreng
  9. 1 literair
  10. 1 sdtgaram
  11. 1/2 sdtgula
  12. 1/2 sasetroyco(optional)

Cara Membuat

  1. 1

    Bersihkan ikan. Siapkan semua bumbu.

  2. 2

    Panaskan wajan/ panci, tuang minyak goreng, tumis bawang merah, cabe dan sereh hingga layu. Tambahkan air. Didihkan.

  3. 3

    Masukkan tomat k dalam air bumbu yg mendidih. Didihkan kembali hingga air sdh berubah warna kemerahan pertanda tomat telah lunak. Masukkan ikan. Didihkan sbentar, turunkan k api sedang hingga aroma kaldu ikan keluar. Tambahkan garam, gula, royco. Terakhir masukkan daun kemangi. Tunggu mndidih sbentar lalu angkat.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Ummu Reva
Ummu Reva @ummurevabanggai
pada
Banggai Sulawesi Tengah
Ibu dari 2 bidadari kecil yg punya hobi memasak dan slalu penasaran sama dunia baking. Bagi saya melihat keluarga tersenyum bahagia menikmati hasil kreasi bundax adalah suatu kebahagiaan tersendiri🌹
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa