Cumi Bakso sambal kuah

Dina Khairina
Dina Khairina @Magembule
Medan

sebenarnya mau masak cuminya doang , tpi kok dikit ya setelah dimasak , untung ada stok bakso di kulkas , yaudadeh kita mix aja jadi 1 ya bun 💖💖

Cumi Bakso sambal kuah

12 orang berencana membuat resep ini

sebenarnya mau masak cuminya doang , tpi kok dikit ya setelah dimasak , untung ada stok bakso di kulkas , yaudadeh kita mix aja jadi 1 ya bun 💖💖

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Cumi 1/2 kg cuci bersih, sisihkan
  2. bakso (option)
  3. iriscabe merah
  4. iriscabe hijau
  5. sereh geprek
  6. sedikitdaun salam
  7. saos tiram
  8. tomat
  9. bumbu halus
  10. 5 buahcabe merah
  11. secukupnyabawang merah
  12. secukupnyabawang putih
  13. jahe

Cara Membuat

  1. 1

    Haluskan bumbu halus, jahenya boleh agk banyak supaya tidak amis, sisihkan

  2. 2

    Cuci bersih cumi dan potong potong, beri sedikit air jeruk nipis biar tidak amis

  3. 3

    Tumis bumbu halus hingga harum masukkan sereh, daun salam, gula, garam, sedikit saos tiram aduk rata, lalu masukkan cumi dan bakso beri sedikit air, biarkan sebentar

  4. 4

    Setelah cumi masak, masukkan cabe iris dan tomat iris aduk lagi

  5. 5

    Tes rasa, jgn terlalu lama dimasak biar cumi tidak alot

  6. 6

    Setelah pas semua rasanya, sajikan dan siap disantap 🙌🙌

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Dina Khairina
Dina Khairina @Magembule
pada
Medan
Resep resep sederhana buat ibu2 yg mau masak enak tapi simple ya , hehehesya juga gk pande2 kali , tp yah insyaallah sya terus belajar . ayo bu ibuu follow akun sya dan mari kita bersama-sama belajar memasak 😁😁😁😘😘
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa