Ayam Pop

Cara Membuat
- 1
Cuci ayam sampai bersih.
- 2
Haluskan bawang merah, bawang putih, lengkuas, jahe, garam. Setelah halus marinade ayam dgn bumbu yg sudah dihaluskan tadi. Diamkan selama 1-2 jam agar meresap.
- 3
Ungkep ayam yg sudah di marinade dengan air kelapa sampai benar-benar meresap (biasaya sampai airnya habis).
- 4
Setelah matang, tiriskan.
- 5
Panaskan minyak goreng, tunggu sampai panas, lalu lepas dulu kulit ayam, dan celupkan ayam ke minyak selama 5-10 detik saja.
- 6
Angkat, tiriskan.
- 7
Untuk sambalnya blender cabai merah, cabai rawit merah, bawang merah, bawang putih, garam, beri sedikit air, blend sampai halus.
- 8
Tuang ke penggorengan, masukkan daun jeruk, daun salam, garam, gula, dan sereh. Peraskan sedikit jeruk nipis. Tunggu hingga air surut. Cicip, sesuaikan rasa.
- 9
Ayam dan sambal siap dihidangkan. Selesai.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Ayam Pop homemade Ayam Pop homemade
Mau makan masakan paaadaaang, ngga harus pergi ke padang 😂 haifa fa'za -
Ayam Pop! Ayam Pop!
Week #12Recook: Aditya DamayantiSalah satu alternatif menu buat yang lagi diet, karena sehat banget.Ayam kampung diungkep dengan bumbu minimalis, no santan (pakai air kelapa). Lalu digoreng sekilas aja dengan minyak kelapa, mau langsung dimakan juga ok. Soal rasa, ngga usah ditanyalah, kuliner Padang/Minang is the best! 👌🤤#PejuangGoldenApron3#CookpadCommunity_Pekanbaru Ina Harahap -
Ayam Pop Ayam Pop
Source @Dapur B'WishResep gembokan dari kapan tauWaktu itu pertama kalinya bikin ayam pop nih. Air kelapanya ga ada, jadi saya ga pake.Setelah ini, ada beberapa kali lagi saya buat ayam pop. Tapi paling enak memang kalo pake ayam kampung.#GA_TheNextLevel#CookpadCommunity_Bandung#BandungArisanRecook4_DapurBWish#DapurMomEra#ResepDapurMomEra#AyamPop DME -
Ayam Pop Ayam Pop
Source : @PutriChristianTerimakasih mbak Grace sudah diijinkan bergabung dengan group Clover. Awalnya bertanya dulu dengan mbak @Imaami23 bagaimana bisa bergabung dengan group Clover. Eh terus ada kesempatan bisa save no nya mbak Grace.. ternyata mbak Grace ketua nyaa hehe… mbak Grace yang tegas namun juga bijaksana..Senang bisa bergabung dengan group yang luar biasa ini.. disini saya bisa bertemu dengan teman-teman yang hebat.. para adminnya yang kece badai bisa menjembatani dan menciptakan atmosfer yang baik. Mengadakan banyak kegiatan yang membuat saya bisa belajar banyak hal tentang cooking dan baking. Dari yang sepertinya mustahil membuat sesuatu… namun dengan bimbingan admin sesuatu ituu menjadi kenyataan.. senang banget… ☺️☺️Sedih karena ternyata harus ada pergantian admin… karena terlanjur sudah nyaman dengan pola kepemimpinan admin-admin periode ini…Semoga berkenan dengan hasil recook saya yaaa mbak 🙏🏻🙏🏻🤗🤗😘#PekanCooksnapAdmin#CooksnapAdminClovers#CloverCookingLovers#TidakSekedarMemasak#CookingWithHeartEatingWithLove#CookpadCommunity_Malang Kaianiandra -
Ayam Pop Mommygal Ayam Pop Mommygal
Ayam pop kesukaan anakku ala rumah makan padang. Ayamnya lepas dari tulang dan gurih, jadi untuk toddler ini cocok banget 💞 GenyKitchen -
Ayam Pop simple Ayam Pop simple
Ini ayam pop hasil searching di IG bunda @aras_galeri,, dan alhasil nemu resep dg bumbu yg simple tapi ini enak bgt. HehheeIzin Saya tulis ulang resep ny ya bunda @aras_galeri. 😊Pak suami sampai habis 3 potong sekali makan.. Katanya enak gurih ada asem2 ny 😂😂😂 Santi Setiea
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar (2)