Sambal goreng kentang wortel pete

Karima fajarwati
Karima fajarwati @karima_masakyuk

Sudah lama ingin buat sambal goreng kentang seperti di kotak syukuran tetangga.
Alhamdulillah gajauh beda karena ngga pake micin 😊

Sambal goreng kentang wortel pete

13 orang berencana membuat resep ini

Sudah lama ingin buat sambal goreng kentang seperti di kotak syukuran tetangga.
Alhamdulillah gajauh beda karena ngga pake micin 😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1/4 kgKentang potong dadu
  2. potong daduWortel
  3. Pete
  4. potong daduDaging / udang (kalau ada)
  5. Bumbu halus:
  6. 5 siungbawang merah
  7. 3 siungbawang putih
  8. 3cabe merah
  9. Cabe rawit (kalau mau agak pedas)
  10. 1/2 buahtomat
  11. Geprek:
  12. Lengkuas geprek
  13. Sereh geprek
  14. 2 lembardaun salam
  15. Garam
  16. Gula
  17. secukupnyaGula merah
  18. 1 sdmkecap

Cara Membuat

  1. 1

    Goreng kentang sebentar (jangan terlalu kering).

  2. 2

    Haluskan bumbu. Tumis bumbu halus beserta sereh, lengkuas, dan daun salam. Daging / udang dimasukkan juga agar kaldunya terasa.

  3. 3

    Tambahkan air sedikit, beri gula, garam, gula merah, dan kecap.

  4. 4

    Masukkan wortel yang dipotong dadu dan pete, tunggu hingga cukup empuk.

  5. 5

    Masukkan kentang yang sudah digoreng.

  6. 6

    Jika bumbu sudah campur merata, tes rasa, matikan api dan sajikan :)

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Karima fajarwati
Karima fajarwati @karima_masakyuk
pada

Komentar

Resep Serupa