Brownies Almond Panggang

Fitria Kitchen @Liafitria99
Cara Membuat
- 1
Lelehkan DCC dan Butter, lalu sisihkan
- 2
Mixer telur dan Gula Halus sampai gula larut lalu masukan DCC yang Sudah dilelehkan, kemudian masukan terigu dan Coklat bubuk Sampai Tercampur rata.
- 3
Setelah tercampur rata, masukan adonan kedalam loyang, lalu beri Topping Choco chips dan kacang almond.
- 4
Lalu panggang menggunakan api sedang sampai matang kurang lebih 40 menit.
Resep Serupa
-
Brownies panggang Brownies panggang
Resep Susi Agung. Mudah & enak. Tri Juwita Nurcahyawening, Ig @nurcahyawening -
Brownies Choco Almond and cheese Brownies Choco Almond and cheese
Brownies salah satu hidangan kesukaan semua orang . Karena rasa coklatnya yang pas di tambah dengan topping yang beraneka macam hhmm so yummy🤤👍🏻 Nabilah -
Banana Fudgy Brownie (Brownies Pisang) Banana Fudgy Brownie (Brownies Pisang)
Selama ramadhan selalu stok buah pisang tapi karena ga banyak makan jadi pisang kepok sampai overripe alias kematengan. Pengen mengolah jadi cemilan yang ga terlalu manis, awet dan berbau coklat akhirnya bikin brownies yang fudgy favorit keluarga. Ga eneg, nyoklat dan rasa pisangnya ga ketutup, masih berasa manis asem. Ikut meramaikan #festivalramadancookpad Leila -
Almond Brownies Almond Brownies
Saya mau cerita "sedikit" tentang "pengalaman" saya bikin brownies, dimulai dari Mei 2018 saya ngeRecook Brownies mba Geby,ceritanya saya baru beli oven baru otang no.3Sya sangat "penasaran" pengen bngt bisa bikin kue panggang, jdlah saya bikin brownies ini, saya deg2an takut gak jadi. Alhamdulillah si brownies matang walaupun gak keluar shinynya, tapi tetap enak rasa browniesnya😊😋Kmd saya tidak pantang menyerah,mgkin saya krng "ngerti" teknik mengoven yg baik dan mungkin blm mengenali karakter oven saya😅 jadinya blm sesuai dgn yg diinginkan, kmd pd Sept 2018 saya ngeRecook lg Browniesnya Mba FitriSas,dan lagi2 tdk keluar Shinynya, tp sy ttp semangat!😍 Sy trs belajar membaking si Brownies ini😊Sampai pada Agts 2019 sy meRecook Brownies Bunda Ela.Stlh belajar dari pengalaman baking membaking Brownies inilah alhamdulillah...akhirnya sy berhasil membuat Brownies yg cantik dengan shiny crustnya yg mengkilat😍🥳 Saya sangat senang, saya benar2 tidak nyangka akhirnya bs jg berhasil spt punya org2, smp2 ada teman saya yg mesan. Dan akhirnya sy br paham & mulai ngerti dgn otang sy dan mengenali karakter dari oven kita sendiri dan juga teknik/ cara manggangnya jg😅Smp skrg ini sdh ada 11 Brownies yg sy buat, dan sy akan trs berkreasi dgn kue ini krn putri sy sngt suka sekali dgn kue ini😍Source : Misels_kitchen @misels_kitchen#daripengenjadibisa#PejuangGoldenApron2#Mingguke12#Cookpadcommunity_Pelaihari#Cookpadcommunity_Borneo#Saturesepsatupohon#Teamtrees#BrowniesSiva Siva Alesha_Kitchen -
Brownies Panggang Brownies Panggang
04 #berburucelemekemas #resolusi2019Sejujur2nya siiih, aku tuh lebih suka brownies kukus daripada brownies panggang, soalnya teksturnya lebih lembuuuut...Tapiii, karna di rumah baru belum ada dandang alias klakat alias kukusan, sooo, bikinlah aku brownies panggang ini.Atasnya kriuuuk, dalemnya lembutt... Enaak...Yuk monggo silakan dicoba. Mrs Kori -
#118 Brownies Panggang #118 Brownies Panggang
Salah satu favorit anak-anak nih! 🥰#GoldenBatikApronChallenge#Brownies#browniespanggang#browniescokelat Ari Nur Cahyani -
-
Brownies Panggang Brownies Panggang
Iseng² cari resep di youtube, nemu resep ini, eksekusi hasilnya oke juga ;) Diniambar_ -
-
Brownies Panggang Brownies Panggang
Bronis ini bukan si berondong manis, tapi si coklat legit yang mengigit banget...#browniespanggang#pejuanggoldenapron Ratih Kusuma -
Brownies Coklat Panggang Brownies Coklat Panggang
Brownies yang nyoklat banget dan legit, enggak terlalu berat sehingga enak banget kalo di makan dan di temenin teh tawar hangat. Laeli Destrianti -
Fudgy Brownies Fudgy Brownies
Biasanya loyang yang digunakan ukuran 30x10 tapi karena saya punya loyang ukuran 18x18 maka resepnya saya sesuaikan dengan ukuran loyang yang saya punya. Tara Andini
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/12523391
Komentar (4)