Chicken Egg Roll (Updated)

Siapa yang kangen HokBen?!🙋🏻♀️ Kesukaan saya dan keluarga tuh Chicken Egg Roll. Karena suka, kalau harus beli bolak balik, sayang banget (jiwa mama2 hemat kumat🤦🏻♀️). Jadi bikin sendiri aja yuk!😍 Easy peasy, alias gamvang!😋 Nb: Nanti kalau goreng jangan kelamaan yaa. Asal coklat aja biar ngga tll kering kya punya saya😅.
Chicken Egg Roll (Updated)
Siapa yang kangen HokBen?!🙋🏻♀️ Kesukaan saya dan keluarga tuh Chicken Egg Roll. Karena suka, kalau harus beli bolak balik, sayang banget (jiwa mama2 hemat kumat🤦🏻♀️). Jadi bikin sendiri aja yuk!😍 Easy peasy, alias gamvang!😋 Nb: Nanti kalau goreng jangan kelamaan yaa. Asal coklat aja biar ngga tll kering kya punya saya😅.
Cara Membuat
- 1
Kulit: Campurkan semua bahan kulit kecuali air. Sambil diaduk, sambil masukkan air dikit demi sedikit. Aduk sampai rata.
- 2
Panaskan teflon, lalu tuang adonan. Ratakan pada loyang hingga tipis, dan matang. Begitu terus hingga adonan habis. (Saya menjadi 6 kulit)
- 3
Isian ayam: Campurkan dan blender semua isian ayam diatas. Blender hingga bercampur rata.
- 4
Ambil satu lembar kulit, lalu isi dengan ayam tadi. Besar kecil diatur sesuai selera. Digulung. Dan seterusnya...
- 5
Panaskan kukusan, lalu masukkan egg roll tadi. Kukus dalam 30 menit.
- 6
Catatan: Supaya tidak lengket, Egg rollnya bisa dibungkus dengan daun pisang satu persatu. Berhubung saya g punya, saya olesi minyak sayur sedikit. Karena takut nempel.
- 7
Setelah matang, sisihkan. Potong sesuai selera. Beri terigu tipis2, lalu goreng hingga kecoklatan😍
Resep Serupa
-
Chicken Egg Roll Chicken Egg Roll
Source: @iren_nattyAnak sulung kalau ke hokben suka banget sama Chicken Egg Roll. Coba cari resepnya di IG, dapet dari akun @iren_netty dan enaakkk.Bikinnya gampang dan yang jelas lebih hemat daripada harus bolak-balik ke hokben. Hehe.. Vina Anne -
Chicken Egg Roll Chicken Egg Roll
Kangen makan hokben. Yaudh bikinlah chicken egg roll nya Aja. Dimakan pakai saus sambal dan mayones jadi berasa makan menu hokben.#PejuangGoldenApron3 Awi Nagawati -
Chicken Egg Roll Chicken Egg Roll
Siapa kalo ke hokben pesennya chicken egg roll? Apa sih bedanya rolade sama egg roll? Sama aja cyiiinn, cuma kalo rolade itu lebih terkenal dengan isian daging sapi, tapi saya pernah buat dengan menggunakan ikan tuna. Nah kali ini saya mau nyetok di freezer buat menu bekal anak ke sekolah. Cekidot yuk resepnya Astrina Dianingtyas -
Chicken Egg Roll Chicken Egg Roll
Pengen bikin chicken egg roll ala hokben, alhamdulillah berhasil sesuai ekspektasi. Kreasi Nisa -
Chicken Egg Roll Chicken Egg Roll
Resep ini aku ikutin dari channelnya chef Yuda Bustara di youtube. Chicken egg roll itu lauk favorit aku kalo ke hokben, jadi sekarang hepi bgt bisa bikin sendiri. Ini enakk dan pas digoreng aromanya wangiiii bgt.. Bikin laper padahal belum jam makan deh. 😍😂 Felicia Fiandisty -
Chicken Egg Roll Chicken Egg Roll
Anak-anak di rumah selalu suka sama chicken egg roll, dari pada beli ya mending buat lah ya. Ina Setiawati -
Chicken Egg Roll Chicken Egg Roll
Bismillah.. Alhamdulillah minggu lalu mendapat kesempatan utk mengikuti kelas online tentang usaha frozen food bersama phie kitchen. Ini merupakan reward dr mamah cookpad karena sdh berhasil melewati milestone pertama tantangan Golden Apron 3.Ada dua menu frozen food yg dibahas di kelas online kali ini, yaitu Ekkado dan Chicken Egg Roll. Dan dikesempatan kali ini saya mencoba utk merecook chicken egg roll terlebih dahulu, utk makan malem anak2 😊. Alhamdulillah anak2 suka sekali, jazakillah khair mba Phie utk sharing ilmunya, sangat bermanfaat sekali 🙏Source : https://cookpad.wasmer.app/id/resep/1518139-egg-chicken-roll-ala-bento-frozen-food?invite_token=Ed6p4UtHv8DxgAAXLTLBjqGV&shared_at=1594733428#MasihDiRumahAja#keepsafeandhealthy#dapoernyamimi#CookpadIndonesia#CookpadCommunity_id#CookpadCommunity_Bekasi#PejuangGoldenApron3 Tina Hasbie -
Chicken Egg Roll Chicken Egg Roll
Alhamdulillah pekan lalu dapat hadiah dari mamah cookpad karena udah berhasil melewati milestone pertama tantangan Golden apron 3.Hadiahnya sangat istimewa. Kelas online frozen food bersama phie kitchen.Ada dua menu. Ekado dan chicken egg roll.Ternyata Mbak Phie ini merupakan mentor dari salah satu teman aku yang mengisi menu di YM!Wah Masya Allah barakallah ya mbak 💕Kali ini aku eksekusi chicken roll dulu ya. Soalnya aku kesulitan juga nih mencari kulit kembang tahu buat ekado.#CookpadCommunity_Depok#PejuangGoldenApron3 Lusy Siswati -
Chicken Egg Roll Chicken Egg Roll
Lagi kepengen bikin ala h*kben, kebetulan punya stok paha fillet di kulkas, dan jadi deh chicken egg roll. Ditha Aulia -
Chicken Egg Roll Chicken Egg Roll
Bismillahirrahmaanirrahiim, pekan ke 24 (17 Juli 2022) perjalanan #PejuangGoldenBatikApron aku bikin chicken egg roll dengan resep yang kuposting sekitar setahun yang lalu,. Tapi beberapa bahan aku sesuaikan dengan bahan yang ada di dapur. Rasanya gurih dan renyah, kadang suka digadoh aja kaya cemilan 😀#PejuangGoldenBatikApron Ade Aminah/14262953 -
Chicken Egg Roll Chicken Egg Roll
Bingung di tukang sayur cuma ada ayam yg banyak.. Mau ga mau sebagai IRT harus muter otak bahan dasar ayam ini mau d apain lagi..😓 Akhirnya resep perdana ini hasil dari kebingungan hari ini..👻 Tapi setelah matang bocah q ternyata doyan banget.. Dan akhirnya buat lagi untuk di jadiin stok sewaktu" malas masak yg ribet atau ketinggalan mang sayur Chicken Egg Roll allaaa alllaaa Hokben ini jadi lauk praktis pengganti nugget..😍 Dapoer_Nyonya -
Chicken Egg Roll Chicken Egg Roll
Misi ke 4 #RamadanCamp Minggu ini adalah " Simpan aku di freezer, panaskan lalu hidangkan " pilihan jawaban saya chicken egg roll ala- ala hokben 🤭Sekalian meramaikan #CooksnapPapadaan_PutriJasmine . Source : @puteri_jasmine91,#RamadanCamp_Misi4#PejuangGoldenBatikApron#CookpadCommunity_Kalsel#CookpadCommunity_Borneo#Minggu9 Mommy Nada Afifah
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar