Ikan Bandeng Bumbu Kuning

Dian Pertiwi @di4npertiwi
Ini seperti membuat pindang bandeng . Hanya saja kuahnya cukup banyak.
Salah satu makanan kesukaan Bapak. Pernah waktu di tinggal Ibu dan Si Bungsu ke Sumatera selama 2 mingguan. Sebagian besar hari menunya bandeng bumbu kuning ini yang ditambah tahu tempe.
Ikan Bandeng Bumbu Kuning
Ini seperti membuat pindang bandeng . Hanya saja kuahnya cukup banyak.
Salah satu makanan kesukaan Bapak. Pernah waktu di tinggal Ibu dan Si Bungsu ke Sumatera selama 2 mingguan. Sebagian besar hari menunya bandeng bumbu kuning ini yang ditambah tahu tempe.
Resep Serupa
-
Ikan Bandeng Bumbu Kuning Ikan Bandeng Bumbu Kuning
Punya ikan bandeng, tapi bosen di goreng terus. Akhirnya di masak bumbu kuning. Alhamdulillah suami suka.#SiapRamadan Lu'lu'ul Hamdiyah -
Ikan Bandeng Bumbu Kuning Ikan Bandeng Bumbu Kuning
Kesukaan banget ini. Masakan ibu yg laris manis dr dulu. Karena dulu hidup ditambak jd ikan2 an terus makan nya hihihi#berburucelemekemas #resolusi2019 Dewi Lucita -
Ikan Bandeng Bumbu Kuning Ikan Bandeng Bumbu Kuning
Pertama kalinya masak ikan bandeng tapi bukan bandeng presto.#PejuangGoldenBatikApron#MasakItuSaya Yuliyana Alwie -
Ikan Bandeng Bumbu Kuning Ikan Bandeng Bumbu Kuning
#5resepterbaruku Ikan bandeng yg bisa di bilang raja tulang (duri)si kaya manfaat yang mudah di jumpai di kalangan masyarakat terutama kaum emak2.😂 Dewi A -
Ikan Bandeng Bumbu Kuning Ikan Bandeng Bumbu Kuning
Selalu kangen makan ikan. Meski anak-anak nggak terlalu suka, tapi tetep sesekali masakin ikan. Menunya disandingkan dengan sayur biar anak-anak jadi 'terpaksa' makan yang ada saja. Hehehe... Ujung-ujungnya dimakan juga, baru deh bilang, 'ikannya enak bunda...". Tuuh...kan kalo sudah dimakan baru mereka tau kalo rasanya enak.Berkah resepnya Bu @atidewdew nih, bikin ikan bandeng jadi makin enak.#CookpadCommunity_Depok Reni Nuraini -
Ikan Bandeng Bumbu Kuning Ikan Bandeng Bumbu Kuning
Menu kesukaan anak2.. Gurih2 segerrr.. yummy#TiketGoldenBatikApron Dzuriyatinaq -
Ikan Bandeng Bumbu Kuning Ikan Bandeng Bumbu Kuning
Resep dari ibu mertua... Kalo makan ini dilakukan rumah mertua rasanya maa sya allah... Enak sekali... Alhasil penasaran sama resep nya akhirnya coba2 deh.... Rohayati Aya -
Ikan Bandeng Bumbu Kuning Ikan Bandeng Bumbu Kuning
Ikutan posbar Challenge dari @MamahCookpad.Hari ini rencananya mau bikin otak-otak bandeng.Dikarenakan jam kerja pagi yang mepet banget,jadi ikan bandeng nya saya masak yang praktis aja ya mom.O iya jika suka yang agak berkuah bisa di tambahkan sedikit santan ya mom.Tapi di masak gini saja sudah enak.Silahkan di save resepnya dan dicoba dirumah jika berkenan ya mom.#MasakanIndonesiaIkanLokal#PilihMasakanUntukBangsa Cooking with me'99 -
Ikan Bandeng Bumbu Kuning Ikan Bandeng Bumbu Kuning
Si kecil jadi lahap makannya 😊 ibu pun senang 🤗🤗 Dapur Mamayo -
Ikan Bandeng Bumbu Kuning Ikan Bandeng Bumbu Kuning
Yeay it's ahad 🙌 bisa belanja ke pasar dan bereksperimen. Salah satunya resep yg satu ini... 😊 alhamdulillah maknyuss... Yuk coba 😉 Ditta Widya Utami -
-
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/14117380
Komentar