Bahan-bahan

20 menit
3 orang
  1. 1/4 kgnangka muda
  2. 4 batangkacang panjang
  3. 500 mlsantan
  4. 1 lembardaun salam
  5. 1 batangserai
  6. 1 ruasjahe
  7. 1 ruaslengkuas
  8. 3 lembardaun salam
  9. Secukupnyagaram
  10. Secukupnyagula
  11. Bumbu Halus :
  12. 4 siungbawang putih
  13. 7 siungbawang merah
  14. 5 buahcabe merah
  15. 5 buahcabe rawit
  16. 1 sdtkunyit bubuk
  17. 2 buahkemiri

Cara Membuat

20 menit
  1. 1

    Cuci bersih nangka. Lalu rebus sampai empuk dan tiriskan. Potong kacang panjang dan cuci bersih.

  2. 2

    Haluskan bumbu. Tumis sampai wangi. Masukkan daun salam,serai,daun jeruk,lengkuas, dan jahe. Tambahkan nangka dan kacang panjang lalu masukkan santan.

  3. 3

    Beri gula,garam dan koreksi rasa.

Reaksi

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Komentar

Masak Hari Ini
Beranda Aqlan
Beranda Aqlan @BerandaAqlan
pada
Ibu Rumah Tangga biasa,Selalu pengen masak yg luar biasa.Anak kenyang,suami senang,hati tenang 😇Semoga bs terus belajar, krn dunia dapur itu sangat menyenangkan 🤗Ig : @berandaaqlanTiktok : @berandaaqlan
Lebih banyak

Resep Serupa