Tempe dan gerang asin crispy #MasakanRumahan

Astra Cheetoss™
Astra Cheetoss™ @Astra_Cheetoss
Denpasar, BALI

Renyahkan hari mu

Tempe dan gerang asin crispy #MasakanRumahan

6 orang berencana membuat resep ini

Renyahkan hari mu

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 onsgerang
  2. 1 ikettempe
  3. 7 bijicabe merah besar
  4. 5 bijibawang merah
  5. 6 bijibawang putih
  6. 2 bijicabe rawit
  7. 2 lembardaun jeruk
  8. 2 sendok makanAir asam jawa
  9. 2 sendok makangula jawa
  10. 1 sendok makangula pasir
  11. 1 sendok makankecap
  12. 1 sendok tehsauce tiram
  13. penyedap rasa ayam
  14. micin (opsional)
  15. lada bubuk

Cara Membuat

  1. 1

    Pertama potong tempe kecil kecil dan siapkan juga barengan dengan gerang asinnya, (kalau saya gak saya cuci gerang asinnya)

  2. 2

    Potong kecil kecil cabe merah besar dan di haluskan menggunakan ulekan boleh atau dengan belenjer juga boleh

  3. 3

    Potong kecil kecil bawang merah, bawang putih dan cabe

  4. 4

    Langkah selanjutnya goreng gerang dan tempe terlebih dahulu sampai krispy, saran saya goreng dua kali dengan api sedang, goreng dulu tiriskan abis itu goreng lagi, tips saya agar tempe dan ikan gerangnya krispi

  5. 5

    Setelah kedua bahan utama di goreng saatnya menggoreng bawang merah, putih dan cabe sampai kering jangan terlalu kering lah goreng kyak sambel embe

  6. 6

    Setelah itu panaskan minyak untuk menumis cabe merah besar yg sudah di haluskan

  7. 7

    Setelah mateng barulah masukkan bawang merah, putih dan cabe yang abis di goreng kedalam sambel merah besar dan tambahkan air asam jawa, penyedap rasa, kecap, gula jawa, gula pasir, sauce tiram dan irisan daun jeruk, tumis barengan

  8. 8

    Setelah bahan tumisan tercampur semua barulah masukan tempe dan gerang yg sudah di goreng tersebut kedalam tumisan sambel, tips saya kalau tumisan berasa kering sekali tambahkan sedikit air terlebih dahulu karena air asam jawa saja tidak cukup

  9. 9

    Aduk rata tempe dan gerang yg sudah dimasukan kedalam sambal tumisan dan matikan api agar tidak terlalu berbau gosong

  10. 10

    Tempe dan gerang asin krispi siap di sajikan, selamat mencoba😊🙏

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Astra Cheetoss™
Astra Cheetoss™ @Astra_Cheetoss
pada
Denpasar, BALI
"Semua orang bisa makan tapi tidak semua orang bisa masak"~ Bon appetitIG : @Astracheetoss
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa