Pepes pindang salem blimbing wuluh

Titin Ernawati
Titin Ernawati @titinern

Pepes yang pake blimbing wuluh adalah favorit suami. Seger. Kalau yang pake tomat, big no 😄

Pepes pindang salem blimbing wuluh

48 orang berencana membuat resep ini

Pepes yang pake blimbing wuluh adalah favorit suami. Seger. Kalau yang pake tomat, big no 😄

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1jam
5orang
  1. 4 ekorpindang salem
  2. 7 buahCabai merah besar
  3. 3 buahCabai rawit (bisa lebih kalo suka pedas)
  4. 5 butirkemiri sangrai
  5. 5 siungbawang putih
  6. 8 siungbawang merah
  7. 1 ruaslengkuas
  8. 1 ruaskunyit
  9. 3 buahdaun jeruk
  10. 5 buahblimbing wuluh
  11. secukupnyaGaram, gula, kaldu bubuk
  12. Secukupnyadaun pisang dan tusuk gigi

Cara Membuat

1jam
  1. 1

    Bersihkan duri pindang salem. Cuci sampai bersih. Sisihkan.

  2. 2

    Blender semua bumbu sampai halus. Tambahkan gula, garam dan kaldu bubuk. Iris2 blimbing wuluh. Ulek sebentar. Siapkan daun pisang. Saya bagi menjadi 6 bagian.

  3. 3

    Didihkan panci kukusan. Kukus pepes selama 30 menit dengan api sedang.

  4. 4

    Setelah matang, sajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Titin Ernawati
Titin Ernawati @titinern
pada

Komentar

Resep Serupa