Sambal Goreng Ati Ampela

Fitri Sayyidati
Fitri Sayyidati @fitrisayy09
Bogor, Bandung, Tembagapura

Resepnya mba Septi di tiktok

Sambal Goreng Ati Ampela

10 orang berencana membuat resep ini

Resepnya mba Septi di tiktok

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 jam
1 mangkuk
  1. 10 pasangati ampela
  2. 500 mlAir
  3. 2 sdmKetumbar
  4. 1 jempolJahe
  5. 4 lembarDaun salam
  6. Bumbu halus putih
  7. 15 buahBawang merah
  8. 15 buahBawang putih
  9. 2 jempolJahe
  10. 50 mlMinyak goreng
  11. Bumbu halus merah
  12. 15 buahCabe Merah (me: 20 cabe keriting)
  13. 25 buahCabe rawit (me: 10)
  14. 150 mlMinyak goreng
  15. Bumbu lain
  16. 4 lembarDaun jeruk
  17. 1/2 sdmGaram
  18. 1/2 sdmPenyedap
  19. 1 sdmGula pasir
  20. 1 sdmKecap manis

Cara Membuat

1 jam
  1. 1

    Rebus ati ampela dgn air, ketumbar, jahe, daun salam sampai empuk.

  2. 2

    Haluskan bumbu putih dan bumbu merah secara terpisah.

  3. 3

    Tumis bumbu putih hingga harum dan kecoklatan, kemudian masuk bumbu merah, aduk sampai matang dan harum, masuk bahan lainnya.

  4. 4

    Masukan ati ampela yg sdh dipotong2, aduk rata, koreksi rasa, siap disajikan.

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Fitri Sayyidati
Fitri Sayyidati @fitrisayy09
pada
Bogor, Bandung, Tembagapura
ibu rumah tangga aja....Cookpad tempat saya menyimpan resep, recook, bukan murni resep saya...
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa