Rahang tuna bakar rica

Ghina Afni
Ghina Afni @ghinaafni
Palu, Sulawesi Tengah, Indonesia

Pertama kali makan ini waktu digorontalo dan langsung jatuh cinta sama ikan ini🤍 untung dipalu ketemu rahang tuna bakar yg cocok juga dilidah, jadi beberapa kali sempat coba. Dan rezeki waktu hari minggu kepasar ketemu yg jual rahang tuna, dan langsung semangat buat ini. #diwoku juga tdk kalah enak ternyata

Rahang tuna bakar rica

16 orang berencana membuat resep ini

Pertama kali makan ini waktu digorontalo dan langsung jatuh cinta sama ikan ini🤍 untung dipalu ketemu rahang tuna bakar yg cocok juga dilidah, jadi beberapa kali sempat coba. Dan rezeki waktu hari minggu kepasar ketemu yg jual rahang tuna, dan langsung semangat buat ini. #diwoku juga tdk kalah enak ternyata

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1rahang tuna
  2. Bumbu marinasi
  3. 1 buahjeruk limau
  4. secukupnyaKetumbar halus
  5. secukupnyaKecap
  6. Bumbu oles
  7. 15cabai rawit (opsional)
  8. 5 siungbawang merah
  9. 1 sendokminyak kampung
  10. 1 ruasjahe
  11. Secukupnyagaram

Cara Membuat

  1. 1

    Marinasi rahang tuna dgn bumbu marinasi selama 30 menit

  2. 2

    Bakar rahang tuna diatas arang dan sesekali diolesi dengan bumbu oles

  3. 3

    Tunggu hingga matang merata, rahang tuna siap disajikan!🥰 sajikan dengan tumis kangkung lebih sempurna😆

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan

Komentar

Masak Hari Ini
Ghina Afni
Ghina Afni @ghinaafni
pada
Palu, Sulawesi Tengah, Indonesia
Kadang lupa resep masakan sendiri, makanya buat blog ini.. semoga teman2 jg bisa ikut merasakan kehangatan resep cinta ini🤭😙🧡
Lebih banyak

Resep Serupa