Gegodog Iga

Jozi Agustina Soetarjo @cook_2010181
Masakan dari Banten, biasanya buat teman makan ketupat saat lebaran bersama sayur lainnya
Gegodog Iga
Masakan dari Banten, biasanya buat teman makan ketupat saat lebaran bersama sayur lainnya
Cara Membuat
- 1
Cuci bersih iga
- 2
Campur semua bumbu dengan iganya
- 3
Masak dalam panci tertutup sampai iga empuk dan kuah menyusut
- 4
Setelah empuk dan rasa sudah pas masukkan tomat dan cabai rawitnya, tunggu sejenak sampai tomat dan cabainya layu
- 5
Angkat dan siap dihidangkan
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
-
Pindang Iga Pindang Iga
Yg masak, nggak makan masakan pindang iga ini 😥 Katanya orang rumah rasanya mantul, jadi nafsu makan orang rumah meningkat hahaha 🤣 Lisa Nur -
Gulai kacang panjang Gulai kacang panjang
Menu favorit ibu, termasuk kacang panjang ini. Biasanya dulu ibuku buat kalau lebaran dimakan bersama ketupat bersama lauk lebaran lainnya. Tapi ini aku buat tanpa lontong/ ketupat untuk menu makan hari ini .ini enak kok, yuk diintip resepnya#SemuaTentangIbu#OlahanPalawijaAlaIbu#teamtrees#saturesepsatupohon#onerecipeonetree#Cookpadcommunity_Bogor#CookpadIndonesia Erni Apriana -
-
Sayur Lombok Kentang Sayur Lombok Kentang
masakan turun temurun dari ibu saya, khususnya saat lebaran dan di nikmati bersama ketupat ❤ Dapur Rifa -
Pindang Iga Pindang Iga
Berkreasi dengan iga sapi terinspirasi masakan khas Palembang. desy chalizah -
69. Gulai Iga 69. Gulai Iga
Kamis 13 Mei 2021Eid mubarak 1442HMohon maaf lahir dan batin ya teman-teman. Satu bulan berasa cepet bgt, udah lebaran aja. Kali ini goda parsel week 4 dengan tema hidangan lebaran. Aku bkin gulai iga resep mama, obat kangen ga bisa mudik adalah recook resep masakan lebaran ala mama. Menu lebaran dirumah aja kali ini special buat aku. Ketupatnya pun special, dkirim tetangga baik hati. Menu lebaran komplit serasa mudik krumah mama. Smoga tahun dpn keadaan normal, dan bisa mudik lebaran 💕#GoDa_Parsel#Parsel_Week4#Parsel_AnisaAjeng#GoyangDapurRamadhan#cookpad_paders#cookpadindonesia#PejuangGoldenApron3#anisajengGA3#CookpadCommunity_Bandung Anisa Ajeng -
Udang Tauco (Ketupat Medan) Udang Tauco (Ketupat Medan)
Tema GAS 👉 Hantaran BerkesanPelengkap dari menu "Ketupat Medan"Menu yg pas untuk hantaran / rantangan ke rumah orang tua /mertua / saudara.Biasanya juga jadi menu Lebaran hari H dirumah mimi, buat teman makan Ketupat di sandingkan dengan Opor, Sayur Labu dan Mustofa kentang.Resep ini ga otentik Ketupat Medan, hanya resep simpel ala Mimi💚.#BerbagiRasaRamadan#HantaranBerkesan#GAS2025#Kopijos#SelaluIstimewa#CookpadCommunity_Yogyakarta Nur Sabatiana -
Bebalung iga Bebalung iga
kenal masakan ini saat berlibur di pulau lombok. Makanannya enak-enak dan salah satu favorit adalah bebalung. Aslinya bebalung ini benar-benar dari tulang sapi dengan sedikit daging yang menempel. Tapi kuahnya benar-benar juara. Gurih dan segar. Kali ini resep bebalung aku modifikasi dengan menggunakan iga sapi Sari Agustine -
Sambal goreng hati sapi,kentang Sambal goreng hati sapi,kentang
Alhamdulillah,tinggal menghitung hari sudah lebaran Idul Fitri dan tiap lebaran pasti bikin masakan seperti ketupat/lontong dan untuk lauknya biasanya rendang daging,sayur santan tapi sekarang bikin lauk ya itu sambal goreng hati sapi,kentang di padukan dengan rendang dan sayur santan juga mantap😍😍jadi cocok untuk hidangan lebaran saat sanak saudara dan teman-teman silahturahmi ke rumah 🥰🥰#KulaEtamCoCoK#KulaEtamCoCoK_MenuRamadan1445H#KulaEtamCoCoK_sajianlebaran1445#CookpadCommunity_id#CookpadCommunity_KalTim#CookpadCommunity_Samarinda#RamadanPilihMasak#RayakanHariKemenangan Anugerah Patricia Putry -
Lapis Daging Sapi Lapis Daging Sapi
Lapis Daging Sapi merupakan hidangan khas yang sering disajikan saat Lebaran, terutama di daerah Jawa Timur. Masakan ini punya cita rasa gurih, manis, dan kaya rempah, dengan daging sapi yang dimasak hingga empuk dalam bumbu khas seperti kecap manis, bawang putih, bawang merah, pala, dan ketumbar.Teksturnya yang lembut dengan rasa bumbu yang meresap membuatnya jadi favorit di meja makan saat Hari Raya. Biasanya, Lapis Daging Sapi dinikmati bersama nasi hangat, lontong, atau ketupat, menjadikannya menu istimewa yang selalu dinantikan saat Lebaran.Mau bikin sajian Lebaran apa nii mbak @ibutina @yenizha90 @Ikeoctamila ?Resep lengkap dan cara membuat, tertera dibawah ya#GAS2025#HidanganAndalan#BerbagiRasaRamadan#SemeruColamApril25#CookpadCommunity_MalangResep dari : Susi Agung Ika Wardani -
Sayur Asem Krai Sayur Asem Krai
#RamadanPilihMasak#RayakanHariKemenangan#cookpadcommunity_bali#cpbaliauthor2024_oliveMomen lebaran kok malah bikin sayur asem sih?Entahlah, inilah keunikan keluargaku di Jombang.Di saat yang lainnya masak rendang, opor, gulai dan yang lainnya.Ibuku malah buat sayur asem dan pepes ikan biasanya.Baru saat lebaran ketupat yang biasanya dirayakan hari ketujuh lebaran, ibu akan buat ketupat sayur.Karena tahun ini kami kembali belum bisa mudik, akhirnya aku pun membuat sayur asem krai seperti yang ibu buat untuk menemani lebaran kami di perantauan. Oliveia Faizin
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/248173
Komentar