Tongseng Ayam Yummy

Titik Mukaromah
Titik Mukaromah @cook_2493278
Kaliwiro, Wonosobo

Cocok untuk yg penge tongseng tapi takut kolestrol daging kambing

Tongseng Ayam Yummy

54 orang berencana membuat resep ini

Cocok untuk yg penge tongseng tapi takut kolestrol daging kambing

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

5-7 porsi
  1. 1 kgdaging ayam
  2. 2 buahtomat
  3. 3 helaidaun bawang
  4. 100 gramdaun kol (kubis) yg sudah di iris
  5. 1 ruasserai memarkan
  6. 2 lembardaun jeruk
  7. 2 lembardaun salam
  8. cabe merah sesuai selera (iris memanjang)
  9. secukupnyabawang goreng
  10. secukupnyakecap
  11. secukupnyagula
  12. 1 bungkuskaldu bubuk
  13. minyak untuk menumis
  14. secukupnyaair
  15. Bumbu yg di haluskan
  16. 3 siungbawang putih
  17. 5 siungbawang merah
  18. 2 cmruas kunyit
  19. 2 cmruas jahe
  20. secukupnyaketumbar
  21. 2 butirkemiri

Cara Membuat

  1. 1

    Cuci daging ayam, potong dadu sesuai selera lalu beri sedikit jeruk purut untuk menghilangkan bau amis, lalu diamkan terlebih dahulu

  2. 2

    Panaskan minyak, lalu tumis bumbu halus sampai harum

  3. 3

    Masukan serai, daun jeruk dan daun salam. Tumis hingga agak layu

  4. 4

    Masukan daging yg sudah kita siapkan tadi, campur merata lalu tuang air secukupnya

  5. 5

    Tambahkan garam, gula dan kecap serta kaldu bubuk

  6. 6

    Biarkan mendidih dan daging ayamnya matang.

  7. 7

    Setelah dirasa daging ayam cukup matang, masukan daun kol (kubis), masak sampai agak layu

  8. 8

    Lalu masukan juga daun bawang, tomat dan cabe yg sudah di potong-potong

  9. 9

    Masak sebentar sampai daun bawang agak layu

  10. 10

    Matikan kompor, hidangkan dalan mangkok lalu taburi dengan bawang goreng dan tongseng ayam siap dihidangkan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Titik Mukaromah
Titik Mukaromah @cook_2493278
pada
Kaliwiro, Wonosobo
Good food, good life ❤
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa