Pepes tahu jamur tiram (PR_masakanbungkusdaun)

Susan Mellyani
Susan Mellyani @susan_mellyani
bekasi

ini pepes tahu plg enk yg prnh aku mkn 😆 aroma daun jeruknya menggugah selera bgt apa lg klu di tambah daun kemangi tambah mantap pastinya 😋😋 sy ga pake kemangi krn lupa beli 😆
source: dinda rizky tan 👌

Pepes tahu jamur tiram (PR_masakanbungkusdaun)

ini pepes tahu plg enk yg prnh aku mkn 😆 aroma daun jeruknya menggugah selera bgt apa lg klu di tambah daun kemangi tambah mantap pastinya 😋😋 sy ga pake kemangi krn lupa beli 😆
source: dinda rizky tan 👌

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 500 gtahu putih
  2. 200 gjamur tiram cincang kasar
  3. 2 butirtelur
  4. 5 lembardaun jeruk iris ghalus
  5. 1 tangkaidaun bawang iris halus
  6. 1 buahtomat hijau iris2
  7. 1 buahtomat merah iris2
  8. 1 ikatkemangi petiki daunnya (skip lupa beli)
  9. 2 sdtkaldu bubuk
  10. 1 sdtgaram
  11. 1/2 sdtmerica halus
  12. 2 sdmgula pasir
  13. secukupnyadaun pisang
  14. bumbu halus 👇
  15. 5 siungbawang merah
  16. 4 siungbawang putih
  17. 5 buahcabe merah keriting
  18. 15 buahbuah cabe rawit merah
  19. 1 batangsereh iris halus
  20. secukupnyaminyak goreng

Cara Membuat

  1. 1

    Panaskan minyak goreng,tumis bumbu halus,tomat hijau,tomat merah,tumis hingga harum,masukan jamur tiram,aduk hingga jamur layu,matikan api

  2. 2

    Hancurkan tahu,campur tahu dgn bumbu yg sdh di tumis td,masukan jg sisa bahan lainnya aduk rata,jgn lupa tes rasanya

  3. 3

    Bungkus dgn daun pisang,kukus 20-30 menit,angkat dan sajikan 😊

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Susan Mellyani
Susan Mellyani @susan_mellyani
pada
bekasi
IG @susan_mellyaniyoutube channel susan mellyani
Lebih banyak

Komentar (7)

Lasmiati Bibrik
Lasmiati Bibrik @cook_39066422
Resep nya mantul bisa untuk cri uang ma ksh kak.

Resep Serupa