Ayam Madu ala Restoran (Honey Chicken)

Resep ini enak banget.. Saus madu-nya nggak eneg, dan saus ini lain dari yang lain karena bahannya bukan madu doang.. Tepung pembalut ayamnya juga renyah dan gurih, dan karena daging ayamnya juga kita bumbui, maka dagingnya sendiri juga ada rasanya dan tidak hambar. Selamat mencoba, saya jamin sekeluarga pasti suka :)
Ayam Madu ala Restoran (Honey Chicken)
Resep ini enak banget.. Saus madu-nya nggak eneg, dan saus ini lain dari yang lain karena bahannya bukan madu doang.. Tepung pembalut ayamnya juga renyah dan gurih, dan karena daging ayamnya juga kita bumbui, maka dagingnya sendiri juga ada rasanya dan tidak hambar. Selamat mencoba, saya jamin sekeluarga pasti suka :)
Cara Membuat
- 1
Campur rata semua Bahan A di mangkok sehingga ayam terlumuri dengan rata oleh bumbu-bumbu. Diamkan selama 15-20 menit.
- 2
Dari Bahan C, campur telur, garam, garlic powder/bawang cincang, dan air, dan aduk2 sebentar sampai adonan sedikit berbusa. Lalu masukkan sisa Bahan C yang lainnya, dan aduk sampai rata dan halus.
- 3
Masukkan adonan tepung bumbu dari langkah 2 ke-dalam ayam yang sudah didiamkan, dan aduk2 sampai ayam terlumuri dengan baik. Air yang tersisa dengan ayam tidak perlu ditiriskan.
- 4
Goreng ayam yang sudah terlumuri tepung bumbu selama 1.5 menit. Lalu angkat, dinginkan, dan goreng lagi, kali ini sampai ayam kuning kecoklatan. Menggoreng ayam dua kali akan menghasilkan gorengan ayam yang lebih renyah. Tiriskan gorengan ayam.
- 5
Campur Bahan B (bahan saos madu) di mangkok dan aduk rata, lalu panaskan di dalam wajan. Ketika saos madu sudah panas, masukkan gorengan ayam dan aduk2 sehingga ayam terlumuri dengan saos. Angkat dari wajan.
- 6
Taburkan biji wijen jika suka. Siap dihidangkan :)
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Barbeque Honey Chicken Barbeque Honey Chicken
Halo Sobat Cookpad :DBagi yang suka rasa barbeque dan madu, yuk dicoba resep ini. Rasa manis madunya sangat mild, enak dan ga eneg. Teksturnya chewy dan juicy karena memakai daging fillet ayam bagian paha. Namun sobat tentu bisa mengganti semua fillet paha ayam dengan sayap ayam 😉.Untuk bahan pelapis ayamnya, aku menggunakan resep sendiri (mix berbagai resep) dan hasilnya aku puas 😁. Kriuk.Yuk dicoba Barbeque Honey Chickennya. Selamat mencoba dan happy cooking! :)Source recipe (saus): Home Cooking Adventure#berburucelemekemas #resolusi2019 #cookpadindonesia #cookpadcommunity #cookpad*Note:- untuk bahan tepung ayam gorengnya, sobat bisa juga menggunakan pelapis favorit sobat sendiri ya 😉👌 Vita Jaurina -
Ayam Saus Madu / Ayam Madu / Honey Chicken Ayam Saus Madu / Ayam Madu / Honey Chicken
Masih inget punya stock ayam fillet di kulkas, langsung eksekusi bikin ayam saus madu yg super gampang, cepet dan enak.Yg ngga suka pake wijen, boleh diskip yah karena ngga akan mengurangi rasa sm sekali. Tetep enak 🍯source : nawang oktamodifikasi : olivia cornella olivia cornella -
Chicken Gong Jang (Ayam Bumbu Madu ala Korea) Chicken Gong Jang (Ayam Bumbu Madu ala Korea)
Belum pernah ngerasain masakan ala2 korea.baru kali ini nyoba..Tapi pas sudah nyoba ketagihan enak nya.Saos nya tuh ada rasa,manis,dan gurih pokok nya enak banget.walaupun pakai madu masih terasa bumbu2 yang lain nya.Sumber : Sy Isme#PejuangGoldenApron3#BanggaKirimRecook annastasia rr -
Ayam Bakar Madu Ayam Bakar Madu
Ini makanan favorit anak anak di rumah. Kalau udah di buatkan ini sama nasi uduk, bakal lahap banget mereka makannya. Untuk ayamnya, saya pakai sayap ayam yang di potong 2 bagian dan paha atas karena dagingnya lebih lembut dan mudah di makan sama anak anak. Tipsnya, karena setelah di rebus, ayam harus di marinasi dengan bumbu saus madunya minimal 5 jam, saya buatnya saat malam menjelang tidur. Jadi ayamnya habis di lumuri saus madu, bisa langsung di taruh di kulkas semalaman dan besok pagi tinggal panggang di teflon aja deh 😁#PejuangGoldenApron3 Emma Novita Sari -
Honey Garlic Chicken - Ayam Madu Honey Garlic Chicken - Ayam Madu
Hampir sama dengan korean honey chicken . Bedanya hanya dibumbu marinasi dari penggunaan air soda agar tetap renyah walaupun sudah disiram dengan saus. Manis, gurih, renyah jadi satu kesatuan yang Yummy .. 😍#Cookpadcommunity_jakarta#Honeychicken#Honeychickengarlic#Ayammadu#Phiekitchen Phie Kitchen -
Honey Sesame Chicken Honey Sesame Chicken
Saya dan keluarga kadang suka dengan masakan yang bersaus, seperti masakan kali ini: ayam goreng yang diberi saus madu. Rasa manis madunya tidak bikin eneg dan yang pasti anak-anakpun lahap kalau dikasih masakan ini. Selamat mencoba! zhen li -
Honey chicken (ayam madu) Honey chicken (ayam madu)
Pok pok pok 🐓🐓🐓Kayaknya aku bakal masak ini lagi deh, wkwk aku suka kita serumah juga suka.Makasi ci resepnya @TheXueDiaries Sendy Angela -
Korean Honey Chicken Korean Honey Chicken
Ini enak banget, ga kalah enaknya sama yang di resto Korea yang hitz. Mantep banget kalau dicocol pake saus keju yang khas.Terinspirasi dari resepnya chef @devinahermawan perbedaan resepnya adalah saya menggunakan tepung bumbu putih @dapurkobe karena stock masih banyak, memanfaatkan stock yang ada. Penggunaan margarin saat menumis, potongan daging ayamnya memanjang dan juga Garnish saya ga pakai ya.Yuk cobain resepnya. Farhah -
Honey Sesame Chicken Honey Sesame Chicken
Punya persediaan ayam popcorn di kulkas, mau dikasih saus asam manis, pedas manis sudah bosan. Jadi cobain pakai madu dan wijen. Wangi dan enak fkitchenjournal -
Honey Garlic Chicken / Ayam Saus Madu Honey Garlic Chicken / Ayam Saus Madu
Ceritanya lagi kepingin diet, makan dada ayam. Tp biar enak dikasi saus madu gini. Trus setelah dirasa2in, gurih2 manis gitu.. kalorinya berapa yak? Jadi diet nggak ya ini ceritanya? HahahaYuk cek resepnya 😉😊 tia andriana -
Ayam Madu | Honey Chicken | Ayam Madu | Honey Chicken |
Jaman kuliah dulu seneng banget makan di kantin makanan orang Chinese, salah satu menu nya ini Honey Chicken! Nostalgia jadinyaaa... Dingemilin juga enak ini. Udah garing, manis lagi. Bikinnya juga gak ribet. Pake resep asli dari Art of Cooking. TheXueDiaries -
Ayam goreng crunchy ala bonchon /dakgangjeong Ayam goreng crunchy ala bonchon /dakgangjeong
Ini dakgangjeong versi sy yaa teman2 hasil modifikasi sendiri. Menyesuaikan bahan2 yang ada di dapur saya. Rasanya enak ayamnya sendiri gurih dan renyah...dipadu dengan siraman saus yang manis, asam, gurih dan sedikiiitt pedas..legit tapi ga bikin eneg ya..Off
Rekomendasi Resep Lainnya
Komentar