Kalio jengkol telur + kerupuk kulit

Unchil worlds
Unchil worlds @unchilworlds
makassar

Masih edisi rindu kampuang nan jauah di mato~~

Kalio jengkol telur + kerupuk kulit

Masih edisi rindu kampuang nan jauah di mato~~

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

1 jam
10 porsi
  1. 1 buahkelapa parut
  2. 2 batangserai (geprek)
  3. 1/2lengkuas (geprek)
  4. 5 lembardaun salam
  5. 5 lembardaun jeruk
  6. Air hangat
  7. 5 butirtelur
  8. Kerupuk kulit yg sudah di goreng
  9. 25 buahjengkol yang sudah di rebus sampai empuk
  10. Garam
  11. Royco
  12. Bahan yang di haluskan
  13. 5 buahbawang merah
  14. 3 buahbawang putih
  15. 10cabe keriting
  16. 20cabe kecil
  17. 1 ruaskunyit

Cara Membuat

1 jam
  1. 1

    Langkah pertama, blender semua bahan-bahan yang di haluskan.

  2. 2

    Setelah halus tumis tanpa minyak hingga mendidih, sudah mendidih masukan minyak goreng secukupnya. Dan bahan” seperti serai, lengkuas, daun salam dan daun jeruk.

  3. 3

    Sembari menunggu tumisan harum mewangi. Remas santan kelapa secukupnya sesuai seleraa. Setelah itu masukan santan ke dalam tumisan lalu tunggu hingga mendididih.

  4. 4

    Setelah mendidih masukan garam & Royco. Lalu di aduk aduk dan masukkan Jengkol biar tambah empuk dan bumbunya meresap

  5. 5

    Setelah mulai mengental masukkan telur dan tunggu sampai sangat kental baru masukkan kerupuk kulitnya dan di aduk hingga merata.

  6. 6

    Tunggu 1 menit matikan kompor lalu sajikan dengan nasi dingin lebih maknyooss!!

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Masak Hari Ini
Unchil worlds
Unchil worlds @unchilworlds
pada
makassar
Follow TikTok aku, untuk liat resep” yang lain.@unchilworlds https://vt.tiktok.com/ZSJCNoj81/Timakacciihh
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa