Bagikan

Bahan-bahan

  1. Bahan utama :
  2. 1 kgBakmi Kuning Basah
  3. 50 butirBakso ayam
  4. 1/2 kgCakar Ayam
  5. 1/2 kgBalungan ayam
  6. 15 buahTahu bulat
  7. Bumbu halus :
  8. 5 butirKemiri utuh sangrai
  9. 15 siungBawang putih
  10. Sck Lada bubuk putih
  11. Sck Garam
  12. Sck Penyedap
  13. Sck Minyak untuk menumis
  14. ±10 liter Air
  15. Daun bawang & Seledri utuhan
  16. Condiment :
  17. Bawang goreng
  18. Irisansledri dan daun bawang
  19. Acar ketimun
  20. Saus sambal
  21. Kecap
  22. Sambal bawang rebus

Cara Membuat

  1. 1

    Lakukan persiapan alat dan bahan.

  2. 2

    Setelah siap, panaskan air sampai mendidih. Disisi lain bersihkan cakar dan balungan ayam.

  3. 3

    Apabila sudah mendidih masukkan cakar dan balungan, rebus smpai setengah matang, saring lemak ayam.

  4. 4

    Siapkan bumbu halus, lalu di tumis sampai harum. Setelah harum, masukkan bumbu ke dalam kaldu. Tambahkan Bakso, Daun bawang-seledri utuh. Didihkan. Koreksi rasa sesuai selera.

  5. 5

    Setelah mendidih, masukkan bakso ayam.

  6. 6

    Siapkan mangkok, susun mie basah, irisan tahu bulat, seledri-daun bawang iris, bawang goreng, kemudian tuangkan kuah beserta isinya. Beri acar, sambal, saus, dan kecap.

  7. 7

    Bakmi kopyok siap dinikmati 😍

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Selvy Andharistha
Selvy Andharistha @selvy_andharistha
pada
Magelang
SELVY Catering & Patisserie 087739313289
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa