Kuah kuning (no santan)

Zelyn N Z
Zelyn N Z @cook_12084566

Kuah kuning (no santan)

14 orang berencana membuat resep ini
Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. Tempe
  2. Telur
  3. Gula
  4. Garam
  5. Daun jeruk
  6. Sereh
  7. Tomat
  8. Cabai rawit merah
  9. Bahan halus
  10. 4bawang merah
  11. 4bawang putih
  12. 3 ruasKunyit
  13. 4kemiri
  14. 1 ruasjahe
  15. 1 ruaslengkuas
  16. 1 sdtmerica

Cara Membuat

  1. 1

    Haluskan semua bahan halus (kalo sy di blender, biar cepat)

  2. 2

    Tumis sampai harum, lalu masukan sereh geprek, daun jeruk, cabai, tomat. Aduk rata.. lalu tambahkan 1-1,5 gelas air

  3. 3

    Setelah itu, Masukan tempe dan telur.. tambahkan penyedap rasa. Aduk rata tunggu hingga mendidih..

  4. 4

    Kuah kuning siap disantap..

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Zelyn N Z
Zelyn N Z @cook_12084566
pada

Komentar

Resep Serupa