Orek Tempe Crispy

Sheila Nuranata @cook_12422166
Kami sekeluarga sangat menyukai tempe goreng, ini adalah salah satu modifikasi resep tempe goreng dengan proses sederhana.
Orek Tempe Crispy
Kami sekeluarga sangat menyukai tempe goreng, ini adalah salah satu modifikasi resep tempe goreng dengan proses sederhana.
Cara Membuat
- 1
Goreng tempe sampai berwarna kuning keemasan, kemudian tiriskan
- 2
Tumis bawang merah dan putih dengan minyak secukupnya. Kemudian masukan tempe yang sudah digoreng, tambahkan saos tiram, garam, gula, dan lada putih. Kalau ingin lebih manis bisa ditambahkan kecap sesuai selera. Aduk hingga matang merata.
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
Tempe OREK bumbu BACEM Tempe OREK bumbu BACEM
Salah satu masakan favorit saya untuk olahan tempe adalah tempe OREG. Namun kali ini saya modifikasi dengan bumbu bacem. Dan hasilnya .. tarraaa.. ueenaak tenaaan..#SiapRamadan nurul gaya3 -
Tempe Orek Pedas Tempe Orek Pedas
Tempe orek kecap sudah biasa kalau tempe orek pedas baru luar biasa, ini adalah salah satu menu kesukaan suami kalau udah makan ini bisa nambah terus nasinya hehe. #PejuangGoldenApron3 Mega Isa -
Orek Tempe Orek Tempe
Tempe bahan yg murah meriah tapi enak diolah. Berbagai varian menu olahan tempe dr tempe goreng, disayur lodeh, campuran bothok ataupun ditumis semuanya enak menurut saya😋Salah satu varian menu olahan tempe yg sederhana dengan rasa yg enak adalah orek tempe. Masaknya juga cepat dengan bumbu yg sederhana.#CookpadCommunity_Malang Lely Puspitasari Bunda Arkanaya -
19. Orek Tempe Basah 19. Orek Tempe Basah
Tempe adalah salah satu makanan favorit keluarga. Tempe mendoan, oseng2, bacem, dll.... Nah kali ini nyobain bikin oreg tempe basah yang kaya akan bumbu. Rasanya hemmmm....pokoknya pada suka. Bakalan jadi resep andalan nih... Agustina Sundari -
Orek tempe sederhana Orek tempe sederhana
Ini salah satu menu sederhana dan #MurahMeriah yg jd favorit baby kecilku tapi untuk baby kecilku tidak diberi cabai atau lada. Babyku syuuuukkaaa banget makan sama tempe orek ini... Menu sederhana, sehat dan enak lg...#MurahMeriah#BerburuCelemekEmas danish_desert -
Orek Tempe Sederhana Orek Tempe Sederhana
Tempe salah satu protein nabati yg banyak di jumpai di Indonesia. Rasanya yg gurih emang bikin kita ga bosen Ama makanan satu iniTerkadang tempe hanya di goreng biasa. Atau di buat mendoan. Untuk lauk lainnya,, tempe bisa di buat orek tempe macam ini.Simpe.#CookpadCommunity_Semarang#GenkPejuangDapur#RememberGenkPeda_HappyEnd Dessy Solehyanti -
Orek Tempe Kentang Glabet Orek Tempe Kentang Glabet
Buat newbie yg lagi belajar masak. Ini adl salah satu resep rumahan sederhana. Kalian pasti bisa bikinnya. Bahan dan proses sederhana gak ribet. Rasa yummy. Bahannya utama kentang dan tempe goreng sisa kemarin. Makasih paksu uda bantuin bikin resep Orek tempe kentang glabet ini. Love ya 😍 Nura Variegata -
Tempe Orek Kacang Panjang Tempe Orek Kacang Panjang
Sebagai orang Indonesia, Tempe adlh makanan khas Indo dan Saya Salah Satu pecinta Tempe...Mau dimasak APA aja pasti doyan...😁😁 R.D.Hima Nuryani -
Tumis / Orek Tempe Kacang Panjang Tumis / Orek Tempe Kacang Panjang
Menu murah sederhana, dengan waktu proses memasak yang cepat untuk bekal suami atau anak 👌🏻 Fidela Sadewo -
Tempe Orek Seuhah Tempe Orek Seuhah
Kami sekeluarga suka tempe, variasi kali ini diorek bumbu pedas 😘 rikara -
Orek Tempe Cabai Hijau Ala Chef Turnip Orek Tempe Cabai Hijau Ala Chef Turnip
Bicara soal tempe semua orang pasti menyukainya, Tempe yang kaya protein melebihi daging banyak di gemari dan cara mengolahnya pun sangat mudah dengan berbagai varian sesuai selera. Tempe ini sangat berkesan dan mengingatkan saya pada Almarhum Ibu saya, Beliau sering membuatnya 3-4 kali dalam seminggu, dan aneh nya kami anak2 nya tidak merasa bosan, hingga saat ini keluarga kami sangat menyukai tempe, salah satu nya adalah tempe orek ini, jika saya membuatnya di dapur terlintas wajah Ibu saya dan kenangan bersama nya di dapur. Kenangan indah yang selalu saya kenang dalam perjalanan hidup saya, dan akan menjadi sebuah kenangan buat anak cucu saya kelak. #DekatdiHati #Cookpadcommunity_Jakarta#PejuangGoldenApron2 Michael Turnip -
Tempe Orek Cabai Hijau Tempe Orek Cabai Hijau
Senang dengan bahan olahan tempe dan makanan khas Indonesia, orek tempe bisa menjadi salah satu menu alternatif hidangan dirumah kami. Selain goreng untuk cemilan, juga mudah menemukan bahannya, tempe juga mengandung gizi yang cukup tinggi. #tantanganakhirtahun #masakditahunbaru Isti's Mom Recipe
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/6776152
Komentar