Udang tumis pedas manis iris cabe rawit

Novita @cook_13855350
Cara Membuat
- 1
Panaskan minyak goreng, lalu goreng udang(jangan terlalu kering), lalu tiriskan.
- 2
Setelah itu goreng bawang merah sampai kecoklatan, setelah kecoklatan, tumis bumbu yang dihaluskan sampai berbau Wangi.
- 3
Setelah tercium Wangi bumbu masukan penyedap rasa, kecap bangau, aduk" bentar lalu masukan cabai rawit yang di iris dan udang yang sudah di goreng. (Oh iya api kompor kecil aja ya)
- 4
Jangan sering berhenti ngaduknya. Setelah matang siap di sajikan... Selamat mencoba bunda...
Cooksnap
Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!
Resep Serupa
-
-
Udang tumis pedas manis Udang tumis pedas manis
Untuk yang me-recook boleh loh kirim hasilnya. Nanti sekalian share mungkin ada tambahan bumbu atau bahan 😊 Dapur Ibunya Aslan -
-
Udang tumis bumbu iris Udang tumis bumbu iris
Ceritanya lg malas blender² bumbu,pengen simple aja..ternyata enak kata pak suami dan anak².. Cut Nanda -
-
Udang Tumis Pedas Manis Udang Tumis Pedas Manis
Sajian masakan seafood kesukaan keluarga. Ika Putri Wulandari -
-
Udang kering tumis cabe rawit Udang kering tumis cabe rawit
Berhubung suami tidak suka udang makanya masak 1porsi aja Mona Juliaty -
Tumis terong pedas bumbu iris Tumis terong pedas bumbu iris
Terong di bikin kayak ini enak banget, simpel, gak perlu goreng² terong, gak usah ngulek atau blender bumbu, tinggal potong² semua, tumis daaaaan jadi 😋😋 Nyanyah -
Udang Tumis Pedas Manis Udang Tumis Pedas Manis
Selamat siang, udah makan belum siang ini? Siang ini aku recook menunya mbak @sukmawati_rs , makasih ya mbak resepnya ❤❤❤ Indirapupu -
Rekomendasi Resep Lainnya
https://cookpad.wasmer.app/id/resep/6813898
Komentar