Dendeng Balado

Khalida Lubiyana
Khalida Lubiyana @lubiyana
Surabaya

Gara2 liat igstory account dokter obgyn yg aku follow masak dendeng balado plus share resepnya. Jadilah latah pengen coba masak juga dan dengan sedikit aku tambahin variasi bahan

Dendeng Balado

17 orang berencana membuat resep ini

Gara2 liat igstory account dokter obgyn yg aku follow masak dendeng balado plus share resepnya. Jadilah latah pengen coba masak juga dan dengan sedikit aku tambahin variasi bahan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan
Bagikan

Bahan-bahan

  1. 1 buahkentang
  2. 300 grdaging sapi
  3. Bumbu rebus daging
  4. 2 lembardaun salam
  5. 2 siungbawang putih geprek
  6. 1/2 sdtketumbar
  7. Asam Jawa
  8. Garam
  9. Bumbu halus
  10. 4 buahcabe besar
  11. 5 buahcabe rawit
  12. 5 siungbawang merah
  13. Garam
  14. Gula
  15. Bumbu kasar
  16. 2 buahcabe besar
  17. 2 siungbawang merah

Cara Membuat

  1. 1

    Iris tipis daging sapi. Lalu rebus beserta bumbu rebus dengan api kecil.

  2. 2

    Sembari menunggu daging empuk kupas dan cuci bersih kentang. Rendam dalam air garam selama beberapa menit dan goreng

  3. 3

    Setelah daging sapi empuk, angkat dan tiriskan. Kemudian geprek2 agar halus lalu goreng sampai kering

  4. 4

    Haluskan semua bumbu halus dengan blender. Dan haluskan bumbu kasar dengan diuleg aja

  5. 5

    Tumis bumbu halus dan kasar sampai harum dan tidak bau langu. Kemudian masukan kentang dan daging yg sudah digoreng tadi. Koreksi rasa. Lalu siap disajikan

Edit resep
Lihat Detail Statistik
Bagikan

Cooksnap

Apakah kamu sudah membuat resep ini? Bagikan foto hasil kreasimu!

Ilustrasi digambar tangan berwarna abu-abu berupa kamera dan wajan penggorengan dengan bintang-bintang muncul dari wajan
Masak Hari Ini
Khalida Lubiyana
pada
Surabaya
Like to experience new things ;)
Lebih banyak

Komentar

Resep Serupa